Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGARUH JUMLAH PENDUDUK MISKIN, PENGELUARAN PEMERINTAH BIDANG PENDIDIKAN DAN KESEHATAN TERHADAP IPM DI KOTA PAYAKUMBUH Nadhifa Ar Rahmah; Lukman Lukman; Resi Pratiwi; Nur Ari Sufiawan
Jurnal Ekonomi Pembangunan STIE Muhammadiyah Palopo Vol 9, No 1 (2023)
Publisher : Lembaga Penerbitan dan Publikasi Ilmiah (LPPI) Universitas Muhammadiyah Palopo

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.35906/jep.v9i1.1492

Abstract

ABSTRAKIndeks Pembangunan Manusia menjelaskan tentang bagaimana penduduk dapat mengakses hasil dari pembangunan dalam memperoleh pendapatan, kesehatan, pendidikan, dan lain sebagainya. Indeks Pembangunan Manusia memiliki tiga komponen dasar yaitu umur panjang dan hidup sehat, pengetahuan dan standar hidup layak. Penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh dari variabel-variabel jumlah penduduk miskin, pengeluaran pemerintah bidang pendidikan dan pengeluaran pemerintah bidang kesehatan terhadap Indek Pembangunan Manusia di Kota Payakumbuh. Metode analisis yang digunakan dalam penelitian ini adalah analisis regresi linear berganda. Data yang digunakan adalah data sekunder menurut runtun waktu (time series) periode 2012-2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel jumlah penduduk miskin berpengaruh positif dan tidak signifikan, variabel pengeluaran pemerintah bidang pendidikan bepengaruh negatif dan tidak signifikan dan variabel pengeluaran pemerintah bidang kesehatan berpengaruh positif dan tidak signifikan.Kata Kunci: Jumlah Penduduk Miskin; Pengeluaran Pemerintah; IPMABSTRACTThe Human Development Index explains how people can access the results of development in obtaining income, health, education, and so on. The Human Development Index has three basic components, namely longevity and healthy living, knowledge and a decent standard of living. This study aims to see the effect of the variables on the number of poor people, government spending on education and government spending on health on the Human Development Index in Payakumbuh City. The analytical method used in this study is multiple linear regression analysis. The data used is secondary data according to the time series for the 2012-2021 period. The results showed that the variable number of poor people had a positive and insignificant effect, the variable government expenditure on education had a negative and insignificant effect and the variable government expenditure on health had a positive and insignificant effect.Keywords: Number of Poor Population; Government Spending; HDI