Asmutiar Asmutiar, Asmutiar
Unknown Affiliation

Published : 3 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PENGARUH PELATIHAN SMALL SIDED GAMES THREE-A-SIDED DAN SMALL SIDED GAMES SIX-A-SIDED TERHADAP PENINGKATAN CARDIOVASCULAR ENDURANCE PEMAIN SEPAK BOLA Asmutiar, Asmutiar
Jurnal Pendidikan Olah Raga Vol 4, No 2 (2015): Jurnal Pendidikan Olahraga
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (403.951 KB) | DOI: 10.31571/jpo.v4i2.82

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian eksperimen dengan menggunakan Randomized Control Group Pretest-Posttest Design. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh pelatihan Small Sided Games Three-A-Sided dan  Small Sided Games Six-A-Sided terhadap peningkatan Cardiovascular Endurance pemain sepak bola. Setiap kelompok melakukan tes Cardiovascular Endurance (VO2max) sebelum dan sesudah perlakuan dengan Multistage Fitness Test. Dari uji-t diperoleh ttabel (0,05;1;11)= 1,796, pada kelompok eksperimen I diperoleh hasil Cardiovascular Endurance thitung = 44,809. Pada kelompok eksperimen II  diperoleh hasil Cardiovascular Endurance thitung = 15,137. Dengan demikian thitung> ttabel, yang berarti terdapat  peningkatan hasil pelatihan antara tes awal dan tes akhir dari kedua kelompok. Berdasarkan analisis varians dengan Ftabel (0,05;2;30)= 3,30, dengan nilai Fhitung = 791.764. Dengan demikian Fhitung > Ftabel, yang berarti ada perbedaan peningkatan Cardiovascular Endurance antara ketiga kelompok yaitu kelompok eksperimen I, kelompok eksperimen II dan kelompok kontrol. Hasil uji lanjut dengan LSD diketahui bahwa kelompok eksperimen I dengan bentuk pelatihan Small Sided Games Three-A-Sided  lebih efektif dalam meningkatkan Cardiovascular Endurance. Kata Kunci: Sepak bola, Small Sided Games Three-A-Sided , Small Sided Games Six-A-Sided, Cardiovascular Endurance.
PENGARUH KETERAMPILAN MOTORIK TERHADAP HASIL BELAJAR PASSING BAWAH BOLAVOLI PENJASKESREK IKIP PGRI PONTIANAK Pahliwandari, Rovi; Asmutiar, Asmutiar; Rajidin, Rajidin
Jurnal Pendidikan Olah Raga Vol 7, No 1 (2018): Jurnal Pendidikan Olahraga
Publisher : IKIP PGRI Pontianak

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (165.231 KB) | DOI: 10.31571/jpo.v7i1.883

Abstract

Jenis penelitian ini adalah penelitian deskriptif. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pengaruh keterampilan motorik terhadap hasil belajar Passing bawah bolavoli pada mahasiswa kelas A Pagi semester 2 Pendidikan Jasmani Kesehatan dan Rekreasi IKIP PGRI Pontianak. Setiap kelompok melakukan tes Passing bawah. Kesimpulan dalam penelitian ini yaitu terdapat Pengaruh Keterampilan Motorik terhadap Kemampuan Passing Bawah Bolavoli pada Mahasiswa Kelas A Pagi Semester 2 Penjaskesrek IKIP PGRI Pontianak
Pengembangan Ekstrakulikuler Bola Voli Dalam Upaya Persiapan O2SN SMP N 1 Teluk Keramat Kabupaten Sambas Asmutiar, Asmutiar; Hartanto, Dwi; Dewi, Utami; Arifin, Zainal; Amrullah, Ramdani
Jurnal Pengabdian Olahraga Masyarakat Vol 5, No 2 (2024): November 2024
Publisher : Universitas PGRI Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.26877/jpom.v5i2.20646

Abstract

Berdasarkan pengamatan yang dilakukan ditemukan permaslahan mitra yaitu kurangnya bervariasi dalam program latihan yang di buat, belum adanya penggunaan tes dan pengukuran dalam cabang olahraga bola voli terutama Teknik dasar dan kurangnya penguatan mental pada siswa yang ikut dalam ekstrakulikuler. Tujuan utama dalam kegiatan pengambian pada masyarakat ini memberikan sosiasilasi dan pelatihan keterampilan gerak dasar bola voli pada siswa supaya siap dalam menghadapi kejuaraan antar SMP serta memberikan wawasan kepada guru setempat tentang bagaiman cara membuat program latihan yang sesuai dengan kaidah ilmu kepelatihan. Adapun metode dalam pelaksanaan kegiatan pengabdian pada masyarakat ini mengunakan metode ceramah dan sosialisasi dengan memberikan wawasan teknik-teknik dasar bola voli dan cara membuat program latiahn yang biak dan benar. Sebelum kegiatan pengamdian kepada masyarakat dimulai terlebih dahulu diawali dengan memberikan pretest dan diakhiri dengan posttest berupa tes keterampilan dasar bola voli kepada siswa SMP 1 Teluk Keramat yang mengikuti kegiatan ekstrakuliluker sejumlam 25 siswa  Hasil dari kegiatan ini adanya peningkatan keterampilan dasar bola voli siswa SMP 1 Teluk Keramat dilihata dari hasil tes nilai rata-rata pretes siswa sebesar 69,28dan hasil posttest dengan nilai rata-rata 75,32.