Ramli Ramli
PPs STIE Amkop Makassar

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Nilai Pasar Perusahaan Dalam Tekanan Keuangan Perusahaan LQ45 Ramli Ramli; Yana Ameliana; Aryati Arfah
SEIKO : Journal of Management & Business Vol 6, No 1 (2023): January - Juny
Publisher : Program Pascasarjana STIE Amkop Makassar

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.37531/sejaman.v6i1.4780

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh tekanan keuangan dan kapitalis pasar terhadap nilai pasar perusahaan dengan studi kasus pada perusahaan Go Public di Bursa Efek Indonesia Kategori LQ45. Pendekatan dalam penelitian ini adalah kuantitatif. Populasi sasaran dalam penelitian ini adalah seluruh perusahaan yang sahamnya kategori LQ 45 di Bursa Efek Indonesia (BEI) per Februari 2022. Teknik analisis data yang digunakan adalah regresi berganda. Hasil penelitian yang telah dilakukan maka dapat disimpulkan bahwa: (1) Hubungan Tekanan Keuangan dan Kapitalisasi Pasar dalam membentuk nilai pasar perusahaan hanya mampu mnjelaskan keterikatan sebesar 58,5 % (hubungan sedang), variabel Tekanan Keuangan (FD) dan Kapitalisasi Pasar (Ln KP) memiliki dengan nilai pasar perusahaan yang berbanding terbalik; (2) Besarnya pengaruh Tekanan Keuangan dan Kapitalisasi Pasar terhadap nilai pasar perusahaan secara simultan sebesar 34,2%, hal ini mampu menjelaskan bahwa informasi yang dibutuhkan oleh investor tidak hanya sebatas Tekanan Keuangan (FD) dan Kapitalisasi Pasar (Ln KP) saja melainkan sumber informasi lainnya yang mendukung terhadap penciptaan nilai pasar perusahaan yang terus tumbuh.. Kata Kunci: Tekanan Keuangan, Kapitalis Pasar, Nilai Pasar Perusahaan