Muhammad Abiyyu Maulana
Prodi Pendidikan Guru Sekolah Dasar, Universitas Negeri Jakarta

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MODEL PEMBELAJARAN DISCOVERY LEARNING DALAM PEMBENTUKAN KARAKTER PADA SISWA SEKOLAH DASAR : SEBUAH KERANGKA KONSEPTUAL Yosia Anugrah; Yassarella Boaz Chorintian Simamora; Muhammad Abiyyu Maulana; Arita Marini
Jurnal Pendidikan Dasar dan Sosial Humaniora Vol. 2 No. 8: Juni 2023
Publisher : Bajang Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian     ini     bertujuan  untuk menjelaskan konsep model pembelajaran discovery learning guna membentuk karakter pada siswa di sekolah dasar. Metode penulisan ini menggunakan metode deskriptif dengan studi literatur dari berbagai sumber pendukung. Model pembelajaran discovery learning adalah model yang melibatkan siswa secara aktif dan membangun pengetahuannya sendiri, dan hasil dari model pembelajaran tersebut menjadi bermakna dan selalu diingat siswa. Sedangkan, pembentukan karakter merupakan suatu upaya guna membentuk kepribadian manusia yang baik. Melalui pemebntukan karakteri ini siswa sekolah dasar tidak sekedar mengetahui pentingnya belajar pengetahuan tetapi karakter juga merupakan hal penting. Adapun prosedur implementasi konsep model pembelajaran discovery learning guna membentuk karakter pada siswa di sekolah adalah yaitu stimulation (pemberian    rangsangan),    problem    statement(identifikasi masalah), data collection (pengumpulan data), data processing (pengolahan data), verification (pembuktian), dan generalization (menarik kesimpulan).