Wening Dwi Prastiwi, Wening Dwi
Jurusan Kimia, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Negeri Semarang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS KECERDASAN INTERPERSONAL PESERTA DIDIK PADA MODEL PEMBELAJARAN GUIDED INQUIRY MATERI ASAM BASA Prastiwi, Wening Dwi; Wardani, Sri
Chemistry in Education Vol 8 No 2 (2019): Terbit bulan Oktober 2019
Publisher : Chemistry in Education

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kecerdasan interpersonal sangat penting bagi peserta didik karena kecerdasan interpersonal merupakan kemampuan untuk memahami dan bekerja sama dengan orang lain atau kemampuan bersosial. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan kecerdasan interpersonal peserta didik pada model pembelajaran guided inquiry materi asam basa di kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Mijen Demak semester genap tahun pelajaran 2018/2019. Hasil penelitian menunjukkan secara keseluruhan kecerdasan interpersonal peserta didik berada pada kategori tinggi artinya peserta didik sudah mampu menjalin hubungan sosial dengan baik dalam pembelajaran model guided inquiry melalui kegiatan diskusi dan kegiatan praktikum. Kemampuan interpersonal yang dianalisis meliputi lima aspek, diantaranya aspek pengolahan empati, memberikan umpan balik, mendengarkan orang lain, bekerjasama, serta pertanyaan dan penyelidikan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran model guided inquiry berbatuan CBT (computer based test) mampu menggali kecerdasan interpersonal peserta didik dengan perolehan persentase klasikal sebesar 66,5% dengan kategori baik. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kecerdasan interpersonal peserta didik kelas XI MIPA 1 SMA Negeri 1 Mijen Demak pada materi asam basa berkategori baik.  
Analisis Kecerdasan Interpersonal Peserta Didik pada Model Pembelajaran Guided Inquiry Materi Asam Basa Prastiwi, Wening Dwi; Wardani, Sri
Chemistry in Education Vol 8 No 2 (2019): Terbit bulan Oktober 2019
Publisher : Universitas Negeri Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kecerdasan interpersonal sangat penting bagi peserta didik karena kecerdasan interpersonal merupakan kemampuan untuk memahami dan bekerja sama dengan orang lain atau kemampuan bersosial. Penelitian ini bertujuan untuk mendiskripsikan kecerdasan interpersonal peserta didik pada model pembelajaran guided inquiry materi asam basa di kelas XI IPA 1 SMA Negeri 1 Mijen Demak semester genap tahun pelajaran 2018/2019. Hasil penelitian menunjukkan secara keseluruhan kecerdasan interpersonal peserta didik berada pada kategori tinggi artinya peserta didik sudah mampu menjalin hubungan sosial dengan baik dalam pembelajaran model guided inquiry melalui kegiatan diskusi dan kegiatan praktikum. Kemampuan interpersonal yang dianalisis meliputi lima aspek, diantaranya aspek pengolahan empati, memberikan umpan balik, mendengarkan orang lain, bekerjasama, serta pertanyaan dan penyelidikan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pembelajaran model guided inquiry berbatuan CBT (computer based test) mampu menggali kecerdasan interpersonal peserta didik dengan perolehan persentase klasikal sebesar 66,5% dengan kategori baik. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa kecerdasan interpersonal peserta didik kelas XI MIPA 1 SMA Negeri 1 Mijen Demak pada materi asam basa berkategori baik.