Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Implementasi Strategi Promosi Di Hotel Mercure Gatot Subroto Jakarta Dewi Melati; Aisa Malika Mulki
Jurnal Sains Terapan Pariwisata Vol. 6 No. 3 (2021): Jurnal Sains Terapan Pariwisata
Publisher : Politeknik Sahid

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui implementasi strategi promosi di Hotel Mercure Jakarta Gatot Subroto. Strategi promosi sangat penting bagi sebuah hotel terutama hotel yang baru berdiri. Hasil riset memperlihatkan bahwa Hotel Mercure Jakarta Gatot Subroto telah melakukan berbagai strategi promosi baik secara online maupun offline, akan tetapi dalam penerapannya masih kurang maksimal, dan hal tersebut berdampak pada hasil yang kurang maksimal.