Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Kesiapsiagaan Bencana dengan Simulasi Penyelamatan Diri Saat Gempa Bumi pada Anak Sekolah Dasar Kelas 4-6 yovita dwi setiyowati; Fitriana Suprapti
Seminar Nasional Penelitian dan Abdimas Vol 1 No 1 (2023): Juni
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian pada Masyarakat

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24002/senapas.v1i1.7402

Abstract

Bencana alam mengakibatkan gangguan terhadap tata kehidupan masyarakat. Banyak korban terjadi pada anak usia sekolah baik di jam sekolah atapun di luar jam sekolah. Kegiatan ini dilakukan untuk meningkatkan kesiapsiagaan anak sekolah dasar kelas 4-6 terhadap bencana gempa bumi melalui kegiatan simulasi. Metode edukasi ini adalah ceramah, simulasi dan tanya jawab secara luring di SD St.Fransiskus Jakarta Timur yang dilaksanakan pada bulan Desember 2022. Jumlah peserta yang hadir sebanyak 141 orang. Mayoritas peserta berjenis kelamin laki-laki (51%), berusia 11 tahun (46%) dan dan pengetahuan baik (72%). Dengan tindakan edukatif kepada kelompok rentan yaitu anak sekolah dasar, diharapkan mampu berespon secara tepat saat menghadapi bencana gempa bumi.
Hubungan Tingkat Pengetahuan Dengan Kecemasan Penderita Kanker Terhadap Paparan Virus COVID-19 Di RSKD Jakarta Muharani, Indah; Fitriana Suprapti; Ainum Jhariah
Journal of Pubnursing Sciences Vol 1 No 02 (2023): Journal of Pubnursing Sciences (JPS)
Publisher : PT. Pubsains Nur Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.69606/jps.v1i02.61

Abstract

Background:  The COVID-19 caused by SARS-CoV-2 has been claimed as pandemic status by WHO. Although many countries have categorized this pandemic into endemic status; the thought of exposed to this virus made them anxious, especially for individuals suffering from chronic diseases such as cancer. Purposes:  This study aimed to determine the relationship between the knowledge and anxiety levels of cancer patients on COVID-19 exposure at the National Cancer Referral Hospital in 2021. Method: This study was a quantitative study with a descriptive correlative design and a cross-sectional approach. The sample in this study was 86 cancer patients aged at least 20 years old from all cancer categories using a purposive sampling technique. Result:  Univariate results showed that the majority of respondents aged >40 (76.7%) and college education level (47.7%) with good knowledge level (74.4%) and a low anxiety level (51.2%). Bivariate analysis using the Chi-square test with = 0.05 showed there was no significant relationship between the level of knowledge and anxiety (p-value 0.192).  Conclusion: COVID-19 can affect a person's anxiety level. Researcher's suggestions: It is hoped that cancer patients will receive health education and look for sources of information related to COVID-19.
Hubungan Antara Pengetahuan, Perilaku Dan Keteraturan Pola Makan Terhadap Kejadian Gastritis Pada Remaja Di Klinik Citra Sehat Kutajaya Rode Elizabeth Sianipar; Fitriana Suprapti; Anna Rejeki Simbolon
Gudang Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 2 No. 2 (2024): GJIK - AGUSTUS s/d JANUARI
Publisher : PT. Gudang Pustaka Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59435/gjik.v2i2.882

Abstract

Gastritis ialah sesuatu peradangan mukosa alat pencernaan yang sangat kerap terjalin dampak kebiasaan makan yang tidak menentu. Kebiasaan makan yang tidak normal menyebabkan lambung menjadi lebih sensitif dan diikuti dengan peningkatan asam lambung. Faktor risiko lain yang dapat menyebabkan gastritis merupakan peradangan bakteri Helicobacter Pylori, komsumsi minuman beralkohol, merokok, stress, dan mengkonsumsi makanan yang tidak bersih. Dari hal tersebut akan menmbulkan dampak terhadap kesehatan karena kurangnya pengetahuan, perilaku dan sikap dalam keteraturan pola makan. Penelitan ini dilakukan untuk mengetahui hubungan antara pengetahuan, perilaku dan keteraturan pola makan terhadap kejadian gastritis pada sampel anak remaja di Klink Citra Sehat Kutajaya sebanyak 80 orang. Metode penelitian yang digunakan kuantitatif dengan deskriptif analitik serta analisis data menggunakan Kendall’s tau b. Hasil uji statistik didapatkan pada variabel pengetahuan dengan p value 0.037 (p = <0.05), variabel perilaku dengan p value 0,000 (p=<0.05), dan variabel pola makan diperoleh p value sebesasr 0.001 (p=<0.05) yang mengisyaratkan bahwa adanya hubungan signifikan antara variabel secara keseluruhan. Disarankan remaja diharapkan dapat lebih mudah mengidentifikasi keluhan gastritis dan lebih memperhatikan ketika mereka mulai mengalami gejala kebiasaan makan yang tidak menentu.