Widhihatmini Widhihatmini
Sekolah Tinggi Multi Media "MMTC" Yogyakarta

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Communication Patterns at The Saudara Sejiwa Foundation in The Implementation of The Equal Education Program for Street Children Widhihatmini Widhihatmini; Ardian Setio Utomo; Renny Sekarningsih; Eva Nuriyah H.
Jurnal Ilmiah Manajemen Informasi dan Komunikasi Vol 7, No 2: Desember 2023
Publisher : Sekolah Tinggi Multi Media "MMTC" Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56873/jimik.v7i2.289

Abstract

Fenomena anak jalanan di Kota Bandung menjadi persoalan sosial yang perlu diperhatikan dan segera mendapat penanganan, terutama mengenai hak anak jalanan dalam mendapatkan pendidikan yang belum dapat terpenuhi, umumnya karena keadaan ekonomi keluarganya yang kurang mampu. Pemerintah telah mencanangkan program wajib belajar 9 tahun, dimana dalam pelaksanaannya organisasi kemasyarakatan turut membantu mensukseskan program pemerintah tersebut. Dalam hal ini Yayasan Saudara Sejiwa dengan program pendidikan kesetaraan kejar paket melalui program Pusat Kegiatan Belajar Masyarakat (PKBM) turut membantu pemerintah dalam menjalankan program tersebut yang menargetkan anak jalanan yang tidak mampu. Namun dalam pelaksanaan PKBM mengalami hambatan-hambatan seperti anggaran dan kurangnya motivasi dari warga belajar, sehingga perlu penerapan pola komunikasi yang sesuai agar program dapat terlaksana. Penelitian ini menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan melakukan wawancara pada pengurus PKBM Yayasan Saudara Sejiwa dan beberapa anak jalanan untuk triangulasi dari data yang telah diperoleh. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dalam proses pelaksanaan kegiatan PKBM pola komunikasi yang dilakukan Yayasan Saudara Sejiwa meliputi pola komunikasi primer, pola komunikasi sekunder, pola komunikasi linear dan pola komunikasi sirkuler di setiap tahapan kegiatan yang dilakukan meliputi tahap persiapan, tahap pelaksanaan dan tahapan pembinaan.
Pengaruh Kualitas Sistem, Kualitas Informasi, Kualitas Layanan Netflix Terhadap Kepuasan Pengguna di Instagram @Netflixid Farah El Syafira; Widhihatmini Widhihatmini; Irawan Irawan
Jurnal Ilmiah Manajemen Informasi dan Komunikasi Vol 8, No 2: Desember 2024
Publisher : Sekolah Tinggi Multi Media "MMTC" Yogyakarta

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56873/jimik.v8i2.469

Abstract

This research is motivated by the development of information and communication technology, particularly media consumption in the entertainment industry. The Video on Demand (VOD) application Netflix is a pioneering service that is favored by the Indonesian community. In providing its services, Netflix must maintain high quality to compete and sustain its business. The aim of this research is to determine the influence of system quality, information quality, and Netflix service quality on users on Instagram @NetflixID. This study utilizes the Delone and Mclean (2016) Information System Success Model. A quantitative approach is employed, with purposive sampling for data collection. Data was gathered through questionnaires, and data analysis was conducted using PLS-SEM with SmartPLS 4.0 program. The results of this research indicate that there is a positive and significant effect of system quality on user satisfaction, with an effect size of 30.1%, a t-statistic of 2.674, and a p-value of 0.004. There is a positive and non-significant effect of information quality on user satisfaction, with an effect size of 23.5%, a t-statistic of 1.926, and a p-value of 0.055. There is a positive and significant effect of service quality on user satisfaction, with an effect size of 34.1%, a t-statistic of 3.214, and a p-value of 0.002. There is a combined effect of system quality, information quality, and service quality on user satisfaction at 61.4%.