Claim Missing Document
Check
Articles

Found 20 Documents
Search

PENERAPAN ALGORITMA NAÏVE BAYES UNTUK MEMPREDIKSI GEJALA DEMAM TIFOID PADA PUSKESMAS CIBADAK Abdullah Khabari Kamil; Resti Yulistria; Apip Supiandi; Gunawan Gunawan
Jurnal Larik: Ladang Artikel Ilmu Komputer Vol 1 No 1 (2021): Juli 2021
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (678.275 KB) | DOI: 10.31294/larik.v1i1.499

Abstract

Typhoid fever is an infectious disease that is still a health problem in developing countries, especially in Indonesia. Salmonella typhi is a bacterium that causes typhoid fever which can be transmitted through food or drink contaminated by feces or urine from an infected person. The first step in managing typhoid fever is determining the right diagnosis. To reduce detection errors and avoid delays in diagnosis of typhoid fever sufferers, the application and utilization of data mining techniques can be carried out. One of the algorithms that can be applied is Naive Bayes Classifier, with the implementation of the Naive Bayes Classifier algorithm it is expected that sufferers can find out their health condition from typhoid fever that may occur, so they can immediately take action in an effort to minimize the symptoms that occur and are expected to take action early on. this makes other symptoms that will occur just do not occur and the symptoms are reduced. The Naïve Bayes Classifier is a well-known classification model and is often used. The results of this study get an accuracy of 93.71%. using rapid miner 5.2 with 142 datasets.
Pengembangan Sistem Administrasi Kelurahan(SI ARAH) Berbasis WEB Menggunakan Metode Extreme Programing Weli Kusnadi; Irwan Tanu Kusnadi; Apip Supiandi; Galih Raspati; Renny Oktapiani
SWABUMI (Suara Wawasan Sukabumi): Ilmu Komputer, Manajemen, dan Sosial Vol 11, No 2 (2023): Volume 11 Nomor 2 Tahun 2023
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika Kota Sukabumi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/swabumi.v11i2.15897

Abstract

Kelurahan bisa mengambil istilah desa yang tertulis pada undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 Pasal 1 ayat (1) adalah kesatuan masyarakat hukum yang memiliki batas wilayah dan berwenang untuk mengatur serta mengurus urusan pemerintahan. Kesatuan masyarakat ini juga berwenang mengatur kepentingan warga setempat berdasarkan prakarsa, hak asal-usul, dan atau hak tradisional yang telah diakui pemerintah pusat.berdasarkan undang-undang diatas desa melakukan pengaturan serta mengurus urusan pemerintahan, berdasarkan hasil survei yang dilakukan dalam pelaksanaannya terdapat beberapa permasalahan yang dihadapi oleh desa khususnya kelurahan cikondang yaitu dalam melakukan administrasi desa berupa pelayanan pengajuan surat pengantar bagi masyarakat untuk berbagai hal seperti pengajuan pengantar pembuatan ktp, kartu keluarga, surat izin usaha/sku dan sebagainya, masih dengan cara manual dimana pembuatan surat masih menggunakan template di microsoft word dan pengajuannya sendiri, masih harus menggunakan formulir yang dibawa oleh pengaju, sehingga data yang telah dicatat rawan hilang dan kurang efisien dalam proses pengajuannya, sehingga diperlukan sebuah sistem yang bisa membantu operasional petugas dan mempermudah masyarakat dalam membuat pengajuan sehingga bisa lebih tertib administrasi. Subdistricts can use the term village as written in Law Number 6 of 2014 Article 1 paragraph (1) is a legal community unit that has territorial boundaries and has the authority to regulate and manage government affairs (Law of the Republic of Indonesia Number 6 of 2014 concerning Villages, 2014). This community institution also has the authority to regulate the interests of local residents based on initiatives, original rights, and/or traditional rights that have been recognized by the central government. Based on the above law, the village regulates and manages government affairs, based on the results of surveys conducted in its implementation there are several problems. faced by villages, especially Cikondang sub-district, namely in carrying out village administration in the form of services for submitting cover letters for the community for various things such as submitting introductions for making ID cards, family cards, business permits/SKUs and so on, still using the manual method where making letters still uses templates in Microsoft Word and the submission itself, still have to use a form brought by the applicant, so that the data that has been recorded is prone to being lost and the application process is less efficient, so a system is needed that can assist officers' operations and make it easier for the public to make applications so that administration can be more orderly, After research was carried out, to facilitate development, the method used was the extreme programming method. This proved that the results obtained in the manufacturing process were relatively fast and in accordance with the needs of the object.
Penerapan Metode Oreste Pada Penentuan Pegawai Terbaik Pada RS Jasa Kartini Tasikmalaya Risma Nurfauzia; Apip Supiandi; Dede Wintana
SWABUMI (Suara Wawasan Sukabumi): Ilmu Komputer, Manajemen, dan Sosial Vol 12, No 1 (2024): Volume 12 Nomor 1 Tahun 2024
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika Kota Sukabumi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/swabumi.v12i1.16662

Abstract

Penerapan metode Oreste pada Penentuan Pegawai Terbaik ini merupakan program penentuan pegawai terbaik di rumah sakit jasa kartini untuk mempermudah pekerjaan SDM Kepegawaian dalam perhitungan menentukan pegawai terbaiknya pengolahan data dan perhitungan nya masih dilakukan secara manual, yaitu dengan cara setiap kepala unit merekomendasikan pegawait unit nya dan melaporkan ke bagian kepegawaian untuk nanti di tentukan kandidat terbaiknya lalu setelah mendapatkan beberapa kandidatnya dilakukan wawancara dan test wawasan di depan Kepegawaian serta Direktur rumah sakit setelah semua rangkaian selesai dilakukan perhitungan manual oleh bagian kepegawaian.Tujuan dari Skripsi ini penulis menerapkan sebuah metode untuk mempermudah dan menjadikan perhitungan nilai lebih baik dan akurat dengan sebuah metode perankingan. Metode yang digunakan dalam Skripsi ini adalah metode oreste, metode ini salah satu cara efektif untuk merangking dan mengurutkan data agar mendapatkan data yang akurat. Hasil dan manfaat dari penentuan pegawai terbaik menggunakan metode oreste ini adalah memudahkan Kepegawaian dalam menghitung nilai pegawai terbaik sehingga perhitungan pegawai terbaik dapat dilakukan dengan sebuah metode. Selain itu juga dengan adanya penerapan metode ini dapat memudahkan kepegawaian dalam pekerjaan nya dan mengurangi resiko kesalahan perhitungan poin data pegawai terbaik sehingga dapat menghasilkan laporan yang akurat.The application of the Oreste Method to the Maintenance of the Best Employees is the best employee expenditure program at Jasa Kartini Hospital to facilitate HR HR work in determining the best employee. the staffing section to later determine the best candidate and then get some of the candidates to conduct interviews and insight tests in front of the Staff and Director of the hospital after all the series have been completed, manual calculations are carried out by the staffing department. and accurate with a ranking method. The method used in this research is the Oreste method, this method is an effective way to rank and sort data in order to obtain accurate data. The results and benefits of spending on the best employees using this method make it easier for Staffing to calculate the best employee values so that the calculation of the best employees can be done with a method. In addition, the application of this method can facilitate staffing in their work and reduce the risk of errors in calculating the best employee data points so that they can produce accurate reports.
Analisis Kesuksesan Sistem Informasi Absensi Guru SD Pusdai Sumedang Menggunakan Model Delone & Mclean yati novita, surendi; Novita, Yati; Supiandi, Apip; Wintana, Dede
Jurnal Larik Ladang Artikel Ilmu Komputer Vol 3 No 2 (2023): Desember 2023
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

With the passage of time and the development of human resources, SD Pusdai Sumedang now uses an Android-based attendance application to facilitate attendance. This research was conducted with the aim of knowing the success of the SD Pusdai Sumedang teacher attendance information system using the Delone & Mclean model, which includes the variables of system quality, information quality, service quality, usage, user satisfaction and system benefits. The number of respondents was 24 teachers and SD Pusdai Sumedang staff. Data analysis methods used in the instrument test are convergent validity test, discriminant validity test, R Square test, F Square test, and t-test. The test was carried out by calculating the PLS-SEM with the smartpls 4 tool. Based on the results of the study, the following conclusions can be drawn: (1) System quality has a significant effect on the use of the attendance application; (2) There is a significant influence between the use of the present-request system; (3) There is no significant influence between information quality, service quality, use, then system quality, information quality, service quality, usage on user satisfaction and user satisfaction with system usability.
IMPLEMENTASI FEATURE DRIVEN DEVELOPMENT PADA SISTEM INFORMASI ABSENSI DAN PENGGAJIAN (SISENJI) BERBASIS WEB Kusnadi, Irwan Tanu; Huddin, Jamal Maulana; Supiandi, Apip; Oktapiani, Renny
Jurnal Responsif : Riset Sains dan Informatika Vol 6 No 2 (2024): Jurnal Responsif : Riset Sains dan Informatika
Publisher : LPPM Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jti.v6i2.1632

Abstract

Feature driven development salah satu model dalam metode agile yang mengutamakan fitur sebagai tujuan akhir, penggunaan Feature driven development dalam mengembangkan sistem cukup baik digunakan pada sistem menengah dan besar. Feature driven development digunakan dalam penelitian ini untuk membangun sistem absensi dan penggajian pada sebuah perusahan dengan karyawan yang cukup banyak dan memiliki beberapa cabang sehingga diperlukan sebuah sistem yang handal dan dapat mengurangi ketidak sesuaian data serta mengurangi tingkat kecurangan di lingkungan perusahaan karena saat ini masih menggunakan sistem berbasis desktop sehingga memerlukan pengiriman data absensi dari perusahaan cabang ke perusahaan pusat untuk melakukan perhitungan gaji, sistem informasi absensi dan penggajian (SISENJI) merupakan sistem yang di desain dan dibangun menggunakan metode FDD yang berdasarkan kebutuhan pengguna dari hasil obeservasi dan wawancara dengan pengguna, sejauh ini produk yang dihasilkan dari penelitian ini mendapat respon yang baik dari pengguna dan waktu pengembangan yang cukup singkat yaitu selama 90 hari kerja, sistem yang dibangun kemudian diuji bersama dengan pengguna dan mendapatkan hasil yang cukup memuaskan serta siap untuk di implemetasikan, untuk pengembangan kedepannya hanya perubahan sistem absensi dari login menggunakan web ke penggunaan kartu pegawai sebagai alat absensi.
SISTEM INFORMASI PENDATAAN PENDUDUK BERBASIS WEB PADA BADAN PUSAT STATISKTIK KABUPATEN SUKABUMI Ripandi, Rudi; Mariska, Wulan; Kusnadi, Weli; Supiandi, Apip; Kusnadi, Irwan Tanu
Indonesian Journal on Software Engineering Vol 10, No 2 (2024): IJSE 2024
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/ijse.v10i2.22832

Abstract

Pendataan penduduk merupakan salah satu kegiatan penting dalam proses administrasi pemerintahan yang memerlukan keakuratan, efisiensi, dan keterpaduan dalam pengelolaan data. Untuk saat ini pendataan yang dilakukan Badan Pusat Statistik kabupaten Sukabumi masih bersifat manual sehingga berpotensi terjadinya  kesalahan dalam pendataan dan kurang efisiensi dalam proses pengerjaan, selain itu dengan penggunaan media kertas sebagai catatan pendataan lebih rentan juga terjadinya kerusakan dan kehilangan data. Penelitian ini bertujuan merancang dan mengimplementasikan sistem pendataan penduduk berbasis web sebagai solusi untuk meningkatkan efisiensi dan akurasi pendataan. Metode pengembangan sistem yang digunakan adalah metode prototype dengan harapan bisa lebih fleksibel dalam proses pembuatan sistem. Sistem ini informasi pendataabn penduduk ini dirancang untuk dapat melakukan pendataan yang lebih cepat dan tepat dengan menggunakan fitur identifikasi otomatis nomor induk kependudukan (NIK). Dengan adanya sistem ini diharapkan sistem dapat menjadi tahap awal pengembangan sistem informasi yang lebih efektif dan efisien dalam mendukung tugas operasional pada Badan Pusat Statistik Kabupaten Sukabumi untuk mengelola data penduduk secara efisien dan akurat.
PENGEMBANGAN SISTEM INVENTORI PERUSAHAAN MENGGUNAKAN METODE USECASE DRIVEN Kusnadi, Irwan Tanu; Supiandi, Apip; Kusnadi, Weli; Riniawati, Rina
Jurnal Teknologi dan Informasi (JATI) Vol 9 No 1 (2019): Jurnal Teknologi dan Informasi (JATI)
Publisher : Program Studi Sistem Informasi, Fakultas Teknik dan Ilmu Komputer, Universitas Komputer Indonesia.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | Full PDF (1257.129 KB) | DOI: 10.34010/jati.v9i1.1341

Abstract

Dunia digital yang semakin hari semakin kuat dalam merubah perilaku dan pola pemikiran masyarakat membuat pengembang dan pengusaha untuk bisa mengikuti perkembangan jaman. Terutama dunia pendidikan yang merupakan pemasok utama pelaku industri hardware maupun software dituntut lebih fleksibel dan mampu mengembangkan sistem yang mudah dipahami baik oleh pengembang maupun pengguna sistem. Pemodelan sistem adalah sebuah kebutuhan primer dalam merancang sebuah program sehingga program yang dikembangkan dapat sesuai dengan kebutuhan dan memiliki persentase efisiensi yang tinggi, terkadang rancangan sistem begitu sulit dipahami dan memiliki multi arti sehingga tidak sedikit rancangan yang dibuat akhirnya hanya dibuat sebagai hiasan atau cuma sekedar memenuhi kebutuhan dokumentasi, yang sama sekali tidak berguna. Usecase driven sebuah metode yang memberikan gambaran umum perancangan sistem dan cukup mudah dipahami baik oleh pengembang maupun pengguna sistem. Usecase driven yang memfokuskan pengembangan sistem yang dimulai dengan penggambaran usecase sebagai blueprint sebuah program sehingga penggambaran lain bisa lebih mudah dibuat dan lebih dipahami oleh pengembang dan pengguna
Sistem Informasi Pelayanan Surat Keterangan Di Desa Perbawati Berbasis Web Kusnadi, Weli; Fitriani, Arfiana; Ripandi, Rudi; Kusnadi, Irwan Tanu; Supiandi, Apip
SWABUMI (Suara Wawasan Sukabumi): Ilmu Komputer, Manajemen, dan Sosial Vol 13, No 1 (2025): Volume 13 Nomor 1 Tahun 2025
Publisher : Universitas Bina Sarana Informatika Kota Sukabumi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31294/swabumi.v13i1.24624

Abstract

Pendataan Perkembangan teknologi informasi saat ini merupakan sarana yang sangat penting dalam menunjang kegiatan seluruh bidang pekerjaan, termasuk dalam pelayanan administrasi pemerintahan. Surat menyurat merupakan salah satu kebutuhan dalam sistem administrasi desa dan saat ini mulai banyak digunakan dalam sistem administrasi yang sudah terkomputerisasi. Desa Perbawati merupakan salah satu desa yang berlokasi di Kabupaten Sukabumi, mekanisme pelayanan surat menyurat di Desa Perbawati masih dilakukan secara manual sehingga dapat menyebabkan terjadinya kesalahan dalam penginputan data, lambatnya proses pengurusan surat, pengarsipan data yang masih dilakukan secara manual, sehingga dapat menyebabkan terjadinya kerusakan atau kehilangan data. Hal yang diharapakn pada penelitian ini dengan membuat sistem informasi pelayanan surat keterangan berbasis web ini dapat membantu masyarakat serta pegawai desa dalam proses pembuatan surat keterangan. Dalam penelitian ini menggunakan metode prototype sebagai metode pengembangannya, agar memudahkan pengembang dalam membuat dan pengecekan sistem. Dengan adanya website ini diharapkan dapat membantu memudahkan masyarakat dalam pembuatan surat keterangan dan dapat memudahkan pegawai desa dalam proses pembuatan surat keterangan. Kata kunci: Sistem Informasi, Pelayanan, Surat Keterangan, Desa Perbawati Data Collection The development of information technology is currently a very important means of supporting activities in all fields of work, including government administration services. Correspondence is one of the requirements in the village administration system and is now starting to be widely used in computerized administration systems. Perbawati Village is one of the villages located in Sukabumi Regency, the correspondence service mechanism in Perbawati Village is still done manually so it can cause errors in data input, the process of processing letters is slow, data archiving is still done manually, which can cause damage. or data loss. It is hoped that in this research, by creating a web-based certificate service information system, can help the community and village officials in the process of making certificates. In this research, the prototype method is used as the development method, to make it easier for developers to create and check the system. This website, is hoped to help make it easier for the community to make certificates and make it easier for village officials to make certificates
Analisis Kesuksesan Sistem Informasi Absensi Guru SD Pusdai Sumedang Menggunakan Model Delone & Mclean yati novita, surendi; surendi; Novita, Yati; Supiandi, Apip; Wintana, Dede
Jurnal Ladang Artikel Ilmu Komputer Vol. 3 No. 2 (2023): Desember 2023
Publisher : LPPM Universitas Bina Sarana Informatika

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

With the passage of time and the development of human resources, SD Pusdai Sumedang now uses an Android-based attendance application to facilitate attendance. This research was conducted with the aim of knowing the success of the SD Pusdai Sumedang teacher attendance information system using the Delone & Mclean model, which includes the variables of system quality, information quality, service quality, usage, user satisfaction and system benefits. The number of respondents was 24 teachers and SD Pusdai Sumedang staff. Data analysis methods used in the instrument test are convergent validity test, discriminant validity test, R Square test, F Square test, and t-test. The test was carried out by calculating the PLS-SEM with the smartpls 4 tool. Based on the results of the study, the following conclusions can be drawn: (1) System quality has a significant effect on the use of the attendance application; (2) There is a significant influence between the use of the present-request system; (3) There is no significant influence between information quality, service quality, use, then system quality, information quality, service quality, usage on user satisfaction and user satisfaction with system usability.
IMPLEMENTASI FEATURE DRIVEN DEVELOPMENT PADA SISTEM INFORMASI ABSENSI DAN PENGGAJIAN (SISENJI) BERBASIS WEB Kusnadi, Irwan Tanu; Huddin, Jamal Maulana; Supiandi, Apip; Oktapiani, Renny
Jurnal RESPONSIF: Riset Sains & Informatika Vol 6 No 2 (2024): Jurnal Responsif : Riset Sains dan Informatika
Publisher : LPPM Universitas Adhirajasa Reswara Sanjaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.51977/jti.v6i2.1632

Abstract

Feature driven development salah satu model dalam metode agile yang mengutamakan fitur sebagai tujuan akhir, penggunaan Feature driven development dalam mengembangkan sistem cukup baik digunakan pada sistem menengah dan besar. Feature driven development digunakan dalam penelitian ini untuk membangun sistem absensi dan penggajian pada sebuah perusahan dengan karyawan yang cukup banyak dan memiliki beberapa cabang sehingga diperlukan sebuah sistem yang handal dan dapat mengurangi ketidak sesuaian data serta mengurangi tingkat kecurangan di lingkungan perusahaan karena saat ini masih menggunakan sistem berbasis desktop sehingga memerlukan pengiriman data absensi dari perusahaan cabang ke perusahaan pusat untuk melakukan perhitungan gaji, sistem informasi absensi dan penggajian (SISENJI) merupakan sistem yang di desain dan dibangun menggunakan metode FDD yang berdasarkan kebutuhan pengguna dari hasil obeservasi dan wawancara dengan pengguna, sejauh ini produk yang dihasilkan dari penelitian ini mendapat respon yang baik dari pengguna dan waktu pengembangan yang cukup singkat yaitu selama 90 hari kerja, sistem yang dibangun kemudian diuji bersama dengan pengguna dan mendapatkan hasil yang cukup memuaskan serta siap untuk di implemetasikan, untuk pengembangan kedepannya hanya perubahan sistem absensi dari login menggunakan web ke penggunaan kartu pegawai sebagai alat absensi.