Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Perancangan Produk Meja Pencelupan Batik dengan Metode Verein Deutsche Inginieuer (VDI) 2222 Desi Ayu Rahmadani; Niken Irma Nuryani; Gatam Mandala Krida; Ferida Yuamita
Jurnal Riset Teknik Industri Volume 3, No. 1, Juli 2023, Jurnal Riset Teknik Industri (JRTI)
Publisher : UPT Publikasi Ilmiah Unisba

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29313/jrti.v3i1.1727

Abstract

Permasalahan postur tubuh pada proses pencelupan pewarnaan kain batik yang terjadi pada UMKM Dea Modis Batik dan Jumputan menyebabkan kelelahan pada pekerja sehingga menimbulkan rasa nyeri pada area leher, punggung. Tujuan dari penelitian ini yaitu menghasilkan alat pencelupan kain batik yang ergonomis sehingga dapat mengurangi tingkat kelelahan pada pekerja. Pada penelitian ini menggunakan metode Verein Deutsche Inginieuer (VDI) 2222 yaitu untuk menjabarkan sebuah ide yang dimiliki untuk menyelesaikan suatu permasalahan dapat menghasilkan sebuah karya yang riil dan dapat dipertanggung jawabkan secara Ilmiah, dari hasil penelitian, produk meja pencelupan batik yang telah dirancang memberikan pengaruh yang cukup besar untuk mengurangi potensi kelelahan pada pekerja. Hal tersebut didapatkan dari hasil penerapan produk meja pencelupan batik dengan menggunakan metode Rapid Entire Body Asessment (REBA) sebesar 2 yang artinya dapat digolongkan dalam resiko rendah dibandingkan hasil analisis postur tubuh yang dilakukan sebelum menggunakan produk meja pencelupan batik menggunakan metode Job Strain Index (JSI) sebesar 39 yang artinya aktivitas yang dilakukan sangat berbahaya. Sehingga dari hasil penelitian ini dapat menyelesaian permasalahan keluhan kelelaha pekerja akibat ativitas proses pewarnaan pada UMKM Dea Modis Batik dan Jumputan.
ANALISIS KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA PADA PRODUKSI PABRIK TAHU PAK RAHMAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE HAZARD IDENTIFICATION AND RISK ASSESMENT (HIRA) Gatam Mandala Krida; Andung Jati Nugroho
JURNAL ILMIAH NUSANTARA Vol. 1 No. 4 (2024): Jurnal Ilmiah Nusantara
Publisher : CV. KAMPUS AKADEMIK PUBLISING

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.61722/jinu.v1i4.1940

Abstract

In the business world, especially in the food industry sector, competition has always centered on improving time efficiency, proper use of equipment, productive labor, and capacity to produce goods. Labor affects production productivity significantly, therefore, the implementation of appropriate OHS standards in all stages of production is essential to ensure the comfort and safety of workers, so that they can achieve optimal production results. Pak Rahman's Tofu Factory is an UMKM making tofu Work accidents that often occur are, exposed to sparks during the frying process, injured during the cutting process, blistered skin during the boiling process, skin irritation during the washing process. The purpose of this study is to analyze the potential hazards at Pak Rahman's Tofu Factory and submit recommendations for risk control. To identify and evaluate risks by considering the likelihood and severity of events, the HIRA method is needed to complete this research. The results of risk evaluation using the hazard identification and risk assessment method show that there are no risks with a high risk category, risks that have a moderate risk category have a value of 82%, while risks with a low risk category have a value of 18%.