Dinny Rahmayani Zebua
Universitas Islam Negeri Sumatera Utara

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

CEK TEKANAN DARAH DAN GOLONGAN DARAH DI DESA NAMU UKUR UTARA, KECAMATAN SEI BINGAI, KABUPATEN LANGKAT, PROVINSI SUMATERA UTARA Ahmad Thamrin Sikumbang; Celline Efrilia; Amelisa Putri; Yuda Adisti; Dinny Rahmayani Zebua
Community Development Journal : Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol. 4 No. 4 (2023): Volume 4 Nomor 4 Tahun 2023
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/cdj.v4i4.18958

Abstract

Cek tekanan darah adalah salah satu kekuatan atau tenaga yang darah gunakan untuk melawan dinding arteri dan bisa diukur dengan menggunakan milimeter air raksa (mmHg). Tekanan darah dinilai dalam dua bentuk yaitu sistole dan diastole, Tekanan darah sistole adalah nilai pada saat jantung mengalami kontraksi, sedangkan diastole adalah nilai tekanan darah pada saat jantung mengalami relaksasi dan Cek golongan darah adalah pemeriksaan untuk mengetahui tipe golongan darah seseorang, termasuk rhesusnya. Penentuan golongan darah dilakukan berdasarkan jenis antigen dan antibodi spesifik yang berada di dalam sel darah.penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tekanan darah masyarakat yang ada di desa namu ukur utara,kecamatan sei bigai,kabupaten langkat, provinsi sumatera utara dan juga mengetahui golongan darah anak-anak di desa namu ukur utara. Teknik pengumpulan data yang digunakan ialah melalui pendekatan kualitatif yang dimana dilakukan metode eksperimen secara langsung pada objek penelitian.