p-Index From 2020 - 2025
0.702
P-Index
This Author published in this journals
All Journal Ulil Albab
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Guilding Kit, Pencegah Gangguan Penyakit Mental Sebagai Media Pembelajaran Dasar Berbasis Moralitas Berwawasan Kebhinnekaan Iqbal Hasyim; Dwi Lestari Lukviana; Nuri Cholidah Hanum; Zahra Rufaida Azis; Lathifah Apriana Putri; Widodo Hariyono
ULIL ALBAB : Jurnal Ilmiah Multidisiplin Vol. 2 No. 11: Oktober 2023
Publisher : CV. Ulil Albab Corp

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56799/jim.v2i11.2356

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mencegah tiga dosa pendidikan yaitu perundungan, kekerasan seksual dan intoleransi melalui media pembelajaran Guilding-Kit. Dengan adanya buku TEDIMOR (Material Education Morality) sebagai salah satu cara agar tiga dosa pendidikan tidak terjadi karena buku ini dikhususkan bagi sekolah tingkat dasar. Metode yang digunakan peneliti yaitu menggunakan metode deskriptif. Dimana metode ini mengangkat fenomena yang terjadi di dunia pendidikan. Pengumpulan data meliputi studi literatur, jurnal, dan berita. Peneliti mengungkapkan keunggulan produk TEDIMOR serta didalamnya terdapat materi edukasi yang dapat membantu pendidik mengajarkan peserta didik mengenai tiga dosa pendidikan. Melalui buku TEDIMOR menjadi solusi agar tiga dosa pendidikan dapat dihilangkan.