Rawing Palaguma
Universitas Negeri Padang

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Kekuatan otot tungkai dan kelincahan terhadap kemampuan bertahan atlet bola basket putra Rawing Palaguma; Windo Wiria Dinata; Hastria Effendi; Nugroho Susanto
Journal Power Of Sports Vol 6, No 2 (2023)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/jpos.v6i2.18118

Abstract

Penelitian dilakukan di lapangan dan fakta bahwa pemain bola basket Poseidon Club memiliki kekuatan otot kaki, kelincahan, dan kemampuan bertahan (defense). Mengetahui hubungan antara kemampuan bertahan pemain bola basket dengan kekuatan otot tungkai. untuk menentukan bagaimana hubungan kelincahan dan pertahanan permainan bola basket, untuk mengetahui bagaimana kemampuan pertahanan pemain bola basket putra Poseidon Club Kabupaten Dharmasraya dipengaruhi oleh kekuatan dan kelincahan otot tungkai. Penelitian antitatif menggunakan analisis korelasi berganda dalam jenis penelitian ini. Populasi penelitian ini terdiri dari 35 atlet bola basket putra. Purposive sampling digunakan untuk mengambil sampel dengan tentuan kriteria sebanyak 15 orang. Kekuatan otot tungkai diukur dengan vertical jump test, kelincahan diukur dengan T-test, dan kemampuan bertahan diukur dengan aahperd defensive movement test. Hasil analisis data menunjukkan bahwa: Kemampuan bertahan pemain bola basket putra Poseidon Club tidak berhubungan dengan kekuatan otot tungkai. Keterampilan pertahanan pemain bola basket putra Klub Poseidon berkorelasi signifikan dengan kelincahan mereka. Kemampuan bertahan pemain secara signifikan dipengaruhi oleh kekuatan otot tungkai dan kelincahan saja.