Dhea Amanda Yulia Meiyanti
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Pemuda, Surabaya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015 dan Kualitas Layanan Terhadap Kepuasan Pelanggan PT. Surya Nusa Indonesia Dhea Amanda Yulia Meiyanti; Lis Setyowati
Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol. 1 No. 2 (2023): Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.572349/neraca.v1i2.113

Abstract

Penelitian ini bertujuan mendeskripsikan pengaruh Implementasi SMM ISO 9001:2015 dan Kualitas Layanan terhadap Kepuasan Konsumen PT. Surya Nusa Indonesia. Teknik pengambilan sampel non probability sampling mengaplikasikan teknik sampling purposive, perhitungan sampel dengan rumus slovin sehingga ditentukkan 94 responden. Hasil penelitian pada uji t serta uji F menunjukkan, bahwa implementasi sistem manajemen mutu iso 9001:2015 dan kualitas layanan berpengaruh terhadap kepuasan konsumen PT. Surya Nusa Indonesia. Hasil R Square sebesar 59% serta 41% dipengaruhi oleh variabel lain.