Dwitry Orellia Abraham
Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi Enam-Enam Kendari

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penerapan Fungsi Manajemen Terhadap Kinerja Pegawai Pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kolaka Timur Dwitry Orellia Abraham; Arifuddin Mas’ud; Mahmudin A. Sabilalo
Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi Vol. 1 No. 2 (2023): Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi
Publisher : Neraca: Jurnal Ekonomi, Manajemen dan Akuntansi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.572349/neraca.v1i2.134

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh penerapan fungsi manajemen terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kolaka Timur. Sampel dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai pada Badan Kepegawaian Dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kolaka Timur yang berjumlah 35 orang. Penelitian ini menggunakan analisis PLS. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fungsi-fungsi manajemen berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kolaka Timur. Hal ini berarti bahwa fungsi-fungsi manajemen yang semakin tinggi akan meningkatkan kinerja pegawai pada Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia Kabupaten Kolaka Timur.