Ismil Maghfirah
Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah, IAIN Madura

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN BERBASIS ARTIFICIAL INTELLIGENCE MELALUI MEDIA PUZZLE MAKER PADA SISWA SEKOLAH DASAR Imroatul Maufidhoh; Ismil Maghfirah
Abuya: Jurnal Pendidikan Dasar Vol. 1 No. 1 (2023): Abuya Jurnal Pendidikan Dasar
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Madrasah Ibtidaiyah

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan dilaksanakannya penelitian ini untuk mengetahui bagaimana implementasi pembelajaran yang berbasis kecerdasan buatan melalui media puzzle maker pada siswa sekolah dasar serta bagaimana pelaksanaan pembelajaran ini terhadap perkembangan kognitif siswa. Penelitian ini merupakan penelitian yang sifatnya kualitatif dengan menggunakan metode studi literasi dan observasi (pengamatan). Untuk itu, pengumpulan data dilakukan melalui kajian literasi dengan melakukan pengkajian terhadap penelitian-penelitian terdahulu yang memiliki judul hampir sama dengan penelitian ini. Pengumpulan data juga dapat dilakukan dengan melakukan pengamatan terhadap beberapa pembelajaran yang telah menggunakan kecerdasan buatandi SDN Pakong 2. Adapun hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pelaksanaan pembelajaran yang berbasis kecerdasan buatan termasuk salah satu inovasi dalam bidang pendidikan. Selain itu, dapat diketahui juga bahwa penerapan pembelajaran berbasis kecerdasan buatan ini membawa dampak positif dalam perkembangan kognitif siswa seperti halnya membuat siswa lebih antusias mengikuti pembelajaran serta membuat siswa menjadi lebih mudah memahami materi yang diajarkan oleh guru.