This Author published in this journals
All Journal Kanigara
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MODIFIKASI MEDIA PEMBELAJARAN BAGI ANAK BERKEBUTUHAN KHUSUS PADA JENJANG PENDIDIKAN ANAK USIA DINI Muhammad Nurrohman Jauhari; Sambira Mambela; Emiliana Meo; Fanindra Ayu Febriana
Kanigara Vol 3 No 2 (2023): Kanigara
Publisher : Universitas PGRI Adi Buana Surabaya

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36456/kanigara.v3i2.7880

Abstract

Pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pengetahuan dan pemahaman kepada guru di pendidikan anak usia dini dalam memodifikasi media pembelajaran bagi anak berkebutuhan khusus pada jenjang pendidikan anak usia dini. Medote pelaksanaan yaitu a). perencanaan, b). pelaksanaan dan c). evaluasi. Berdasarkan hasil pelaksanaan pengabdian kepada masyarakat dapat disimpulkan bahwa pelatihan tentang modifikasi media pembelajaran bagi anak berkebutuhan khusus pada jenjang pendidikan anak usia dini memberikan dampak yang baik bagi guru. Keberhasilan peningkatan pengetahuan peserta ditunjukan dengan nilai rata- rata hasil pre-test 61,75 meningkat menjadi 85,25 pada nilai rata- rata post-test.