This Author published in this journals
All Journal Nerspedia
Muhammad Zefry
Program Studi Ilmu Keperawatan, Fakultas Kedokteran, Universitas Lambung Mangkurat

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hubungan Tingkat Kecemasan Dengan Mekanisme Koping Pada Penderita Diabetes Mellitus Tipe 2 di Puskesmas Karang Intan I Muhammad Zefry; Noor Diani; Herry Setiawan
Nerspedia Vol. 2 No. 2 (2020): Nerspedia
Publisher : School of Nursing, Faculty of Medicine and Health Science, Lambung Mangkurat University.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Kecemasan termasuk dalam faktor psikologis yang merupakan pencetus terjadinya stress. Seseorang dapat mengatasi stress dan kecemasan dengan menggerakkan sumber koping. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan tingkat kecemasan dengan mekanisme koping pada penderita diabetes melitus tipe 2 di Puskesmas Karang Intan I. Rancangan penelitian ialah deskriptif analitik menggunakan pendekatan cross sectional. Teknik sampling adalah purposive sampling berjumlah 89 orang. Instrumen yang digunakan kuesioner Hamilton Anxiety Rating Scale (HARS) dan kuesioner COPE Inventory. Hasil penelitian menunjukkan tingkat kecemasan ringan sebesar 64,0% dan mekanisme koping adaptif sebesar 85,4%. Analisis data menggunakan uji fisher’s exact test menunjukkan terdapat hubungan tingkat kecemasan dengan mekanisme koping pada penderita diabetes melitus tipe 2 di Puskesmas Karang Intan I. Tingkat kecemasan berpengaruh terhadap mekanisme koping seseorang. Disarankan kepada responden untuk terus meningkatkan kesadaran dan selalu berpikiran dan berperilaku adaptif dalam menghadapi permasalahan