Muhammad Iqbal Jauhar Hanim
Universitas Negeri Malang

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search
Journal : PROSIDING SEMINAR NASIONAL PROGRAM PASCASARJANA

PEMBELAJARAN PENDIDIKAN JASMANI BERORIENTASI PESERTA DIDIK PADA ERA SOCIETY 5.0 Muhammad Iqbal Jauhar Hanim
PROSIDING SEMINAR NASIONAL PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG 2021: SEMINAR NASIONAL PENDIDIKAN 2 NOVEMBER 2021
Publisher : PROSIDING SEMINAR NASIONAL PROGRAM PASCASARJANA UNIVERSITAS PGRI PALEMBANG

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Pada era society 5.0, media belajar peserta didik tidak hanya belajar menggunakan buku, namun juga menggunakan teknologi seperti internet dan media robot dalam pembelajaran. Tantangan bagi guru pendidikan jasmani saat ini yaitu menerapkan teknologi dalam kegiatan pembelajaran dengan berorientasi pada peserta didik. Tujuan penelitian ini yaitu untuk mendeskripsikan upaya guru pendidkan jasmani dalam melaksanakan pembelajaran berorientasi pada peserta didik di tengah arus kemajuan teknologi pada era society 5.0.  Jenis penelitian ini yaitu kualitatif deskriptif. Pengumpulan data dilakukan dengan cara melakukan wawancara langsung kepada 7 orang guru pendidikan jasmani tingkat SMA di Kabupaten Sleman terkait dengan pelaksanaan pembelajaran pendidikan jasmani di sekolah.Tahapan penelitian terdiri dari (1) pemilihan topik penelitian, (2) studi literatur, (3) fokus penelitian, (4) pengumpulan data, (5) pengolahan data, (6) analisis data, dan (7) kesimpulan dan saran. Kesimpulan penelitian ini yaitu guru sudah mengupayakan peserta didik agar dapat berpikir kreatif dan kritis melalui pemanfaatan teknologi dalam kegiatan pembelajaran pendidikan jasmani.Kata Kunci: Pembelajaran, Pendidikan Jasmani, Peserta Didik, Society 5.0