saranani*, milawati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Analisis Pendapatan Dan Kontribusi Usaha Perempuan Pedagang Sayur Keliling Di Desa Sendang Mulya Sari Kecamatan Tongauna Kabupaten Konawe saranani*, milawati; Junus, Mursal
JIM: Jurnal Ilmiah Mahasiswa Pendidikan Sejarah Vol 8, No 4 (2023): Agustus, Social Religious, History of low, Social Econmic and Humanities
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.24815/jimps.v8i4.26906

Abstract

Tujuan dalam penelitian ini adalah untuk mengetahui pendapatan perempuan pedagang sayur keliling. dan untuk mengetahui besarnya kontribusi pendapatan perempuan pedagang sayur keliling terhadap pendapatan keluarga Di Kelurahan Sendang Mulya Sari Kecamatan Tongauna Kabupaten Konawe. Responden dalam penelitian yaitu perempuan pedagang sayur keliling di Kelurahan Sendang Mulya Sari Kecamatan Tongauna Kabupaten Konawe. Jadi sampel peneliti ini adalah sebanyak 7 orang Perempuan Pedagang sayuran keliling. Analisis data yang digunakan adalah analisis pendapatan dan kontribusi usaha. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa pendapatan perempuan pedagang sayur keliling Di Kelurahan Sendang Mulya Sari Kecamatan Tongauna Kabupaten Konawe yaitu rata-rata sebesar Rp. 3.772.381,- per bulan. Kontribusi pendapatan perempuan pedagang sayur keliling terhadap pendapatan keluarga Di Kelurahan Sendang Mulya Sari Kecamatan Tongauna Kabupaten Konawe adalah sebesar 71,55%.