Rospita Novianti
Program Sarjana Psikologi, Universitas Bhayangkara Jakarta Raya

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Hardiness dan Stres Akademik Mahasiswa selama Pembelajaran Jarak Jauh Andhika Lukman Prasetya; Sarita Candra Merida; Rospita Novianti
Journal of Psychology Students Vol 1, No 1 (2022): JoPS: Journal of Psychology Student
Publisher : Faculty of Psychology Sunan Gunung Djati Islamic University of Bandung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.15575/jops.v1i1.16792

Abstract

Stres akademik dirasakan mahasiswa selama mengikuti pembelajaran jarak jauh dengan waktu pembelajaran relatif singkat dan tugas yang menumpuk mengakibatkan mahasiswa mengalami stres akademik. Tekanan yang muncul disebabkan mahasiswa tidak dapat menghadapi rintangan akademik dan mempersepsikan tuntuan yang diterima sebagai gangguan. Penelitian ini bertujuan mengetahui hubungan hardiness dengan stres akademik mahasiswa selama pembelajaran jarak jauh. Penelitian menggunakan metode kuantitatif dengan jenis korelasional. Subjek merupakan mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya sebanyak 100 mahasiswa dengan menggunakan teknik simple random sampling. Data dianalisis dengan korelasi Spearman’s. Hasil penelitian menunjukkan terdapat hubungan negatif antara hardiness dengan stres akademik pada mahasiswa Universitas Bhayangkara Jakarta Raya selama pembelajaran jarak jauh. Hal tersebut menunjukkan semakin tinggi hardiness, maka stres akademik akan semakin rendah.