Dewi Ayu Marcelina
Program Studi Akuntansi, Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Trisakti

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

MENGUJI HUBUNGAN TRUST DAN POWER TERHADAP KEPATUHAN PAJAK: STUDI EMPIRIS SLIPPERY SLOPE FRAMEWORK DI NEGARA OECD Dewi Ayu Marcelina; Nurhayati Nurhayati
Jurnal Ekonomi Trisakti Vol. 4 No. 1 (2024): April
Publisher : Lembaga Penerbit Fakultas EKonomi dan Bisnis 

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25105/jet.v4i1.18364

Abstract

Penelitian ini menguji asumsi dari Slippery Slope Framework menggunakan data statistik yang diperoleh dari World Bank. Penelitian ini berhipotesis bahwa kepatuhan pajak berhubungan dengan kepercayaan kepada otoritas pajak dan kekuasaan yang dimiliki otoritas pajak, sejalan dengan bukti penelitian sebelumnya yang menegaskan bahwa kepercayaan dan kekuasaan memiliki hubungan dengan kepatuhan pajak. Penelitian ini menggunakan data 38 negara OECD pada rentang waktu 2002 – 2019. Menggunakan pengujian korelasi Pearson untuk menguji korelasi dari kepercayaan dan kekuasaan pada kepatuhan pajak dan analisis regresi panel untuk menguji efek kausal pada kepercayaan dan kekuasaan pada kepatuhan pajak. Hasil pengujian dari penelitian ini menunjukan bahwa kepercayaan dan kekuasaan berkorelasi positif terhadap kepatuhan pajak, namun tidak ada efek kausal antara kepercayaan dan kekuasaan pada kepatuhan pajak.