Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Persepsi Pelaku Usaha Mikro Kecil Dan Menengah (UMKM) Terhadap Minat Penggunaan Aplikasi Akuntansi Digital Di Kota Padang Fitrianisa, Elsya; Dwiharyadi, Anda; Afni, Zalida
Akuntansi dan Manajemen Vol. 18 No. 2 (2023): Jurnal Akuntansi dan Manajemen
Publisher : Jurusan Akuntansi Politeknik Negeri Padang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30630/jam.v18i2.238

Abstract

The continue development of digital technology has had a major impact on the business world. Especially MSMEs. The most noticeable impact is the shift in data processing from manual system to computerized system. The existence of MSMEs, has not been separated from the obstacles, one of which is related to bookkepping or making financial reports. Digital based accounting applications exist as one of the technologies that are expected to overcome the problems faced. Even though digital accounting applications are available, both free and paid, there are still business actors who don’t use these applications. Meanwhile, the use of digital applications can make it easier for business actors to make decision. Therefore, it is necessary to increase the awareness of business actors to carry out digital bookkeeping. This research was conducted to determine the perceptions of MSME business actors regarding their interest in using digital accounting applications in Padang City. The theories used in this research are TAM and UTAUT. The population in the study were MSMEs in Padang City. Sampling was carried out using the purposive sampling method. The criteria for selecting the sample used were MSMEs based on data from the Department of Cooperatives and SMEs that have and have not used digital accounting applications. The results of this research indicate that perceived usefulness, perceived ease of use, behavioral intention to use, and attitude towards using technology do not influence the use of digital accounting applications for those who have not yet use or have already used the application. Meanwhile, the actual use of technology has no effect on the use of digital accounting applications for those who have not used or have used the application.
PELATIHAN PENGAPLIKASIAN APLIKASI KEUANGAN BERBASIS ANDROID BAGI UMKM DI ERA REVOLUSI INDUSTRI 4.0 Damanik, Eva Setiarini; Fitrianisa, Elsya; Fauziah, Fauziah; Abimayu, Riman; Zulkipli, Zulkipli; Handayani, Rury Rizki; Erviando, Robby
JANAKA : JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT KEWIRAUSAHAAN INDONESIA Vol 5, No 2 (2024): JURNAL PENGABDIAN MASYARAKAT DAN KEWIRAUSAHAAN INDONESIA
Publisher : STIE Atma Bhakti

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36600/janaka.v5i2.395

Abstract

Dalam menjalankan aktivitas usaha seringkali pengelola usaha merasa kesulitan dalam melakukan pencatatan terhadap apa yang terjadi pada operasional usahanya. Pengembangkan usaha dengan menggunakan aplikasi laporan keuangan akuntansi sudah sangat diharuskan. Sebab dengan aplikasi semacam itu, usaha mikro dapat memonitoring aktivitas keuangan UKM mereka. Aplikasi laporan keuangan akuntansi ini memungkinkan pengguna dapat membuat laporan keuangan dengan lebih cepat dan efisien. Dengan pertimbangan kondisi riil tersebut, Kementerian Koperasi dan UKM melalui Deputi Bidang Sumber Daya Manusia mengembangkan sebuah aplikasi yang disebut LAMIKRO (Laporan Akuntansi Usaha Mikro) untuk membantu pelaku usaha mikro membuat sistem laporan keuangan sederhana dan mudah digunakan. Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat bertujuan untuk meningkatkan keterampilan pelaku usaha dalam penyusunan laporan keuangan dengan menggunakan aplikasi LAMIKRO. Hasil dari kegiatan ini menunjukkan pelaku usaha UMKM mendapatkan pengetahuan terkait penyusunan laporan keuangan.