Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

THE EFFECT OF TAMSULOSIN 0.4 MG ADMINISTRATION TOWARDS ALTERATION OF PROSTATE SPECIFIC ANTIGEN (PSA) LEVELS IN BENIGN PROSTATIC HYPERPLASIA (BPH) PATIENTS IN PADANG CITY Asril, Fadly; MYH, Etriyel; Yunir, Peri Eriad
Indonesian Journal of Urology Vol 31 No 2 (2024)
Publisher : Indonesian Urological Association

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32421/juri.v31i2.870

Abstract

Objective: This study aims to determine the effect of tamsulosin administration on alteration in PSA levels in BPH patients in Padang. Material & Methods: This study employed an analytical method with a prospective cohort design. The research was conducted at M. Djamil General Hospital, BMC Hospital, Hermina Hospital, and Semen Padang Hospital in August - December 2022. Sampling was carried out by consecutive sampling. Results: At the end of the study, there were 23 patients with BPH. The mean age was 67.5 ± 7.7, which most of them having good education. Patients were mostly self-employed. The highest IPSS score is the severe stage. The PSA levels before and after tamsulosin administration were 1.7 ± 0.9 ng/ml and 1.6 ± 0.8 ng/ml, respectively. Bivariate analysis showed that tamsulosin administration affects PSA levels in benign prostatic hyperplasia patients in Padang. Conclusion: There is an effect of tamsulosin administration on PSA levels. Keywords: Benign prostatic hyperplasia, tamsulosin, prostate-specific antigen.
PENERAPAN TEKNIK REVERSE SURAL FLAP DALAM REKONSTRUKSI KULIT SETELAH PENGANGKATAN MELANOMA MALIGNA: SEBUAH TINJAUAN LITERATUR Asril, Fadly
Journal of Scientech Research and Development Vol 5 No 2 (2023): JSRD, December 2023
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56670/jsrd.v5i2.223

Abstract

Tumor melanoma merupakan penyakit yang cukup langka, namun bersifat mematikan. Untuk mengatasi permasalahan ini, sering kali perlu adanya operasi yang cukup besar, sehingga kemudian terdapat adanya cacat pada jaringan lunak yang sifatnya cukup penting. Penelitian ini kemudian bertujuan untuk melihat mengenai bagaimana Reverse Sural Flap dilaksanakan untuk dapat mengatasi pengelolaan cacat kaki yang berasal dari reseksi onkologi melanoma. Penelitian ini dilaksanakan dengan menggunakan pendekatan kualitatif deskriptif dan metode studi pustaka. Data yang digunakan di dalam penelitian ini berasal dari berbagai hasil penelitian dan studi terdahulu yang bersifat relevan dengan pembahasan penelitian. Hasil dari penelitian menemukan bahwa terdapat adanya beberapa tahapan penting dalam pelaksanaan Reverse Sural Flap untuk merekonstruksi kulit setelah operasi pengangkatan Melanoma Maligna. Tahapan-tahapan tersebut adalah diagnosis melalui anamnesis, pemeriksaan fisik, dermoskopi, dan histopatologi. Selanjutnya adalah tahap evaluasi untuk memastikan diagnosis, diikuti oleh pembedahan sesuai kebutuhan. Proses reverse sural flap bisa dilakukan setelah operasi melanoma selesai, dengan potensi komplikasi tergantung pada diagnosis dan pengobatan yang tepat waktu.