Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

Literature Review Faktor-Faktor yang Mempengaruhi Keputusan Pembelian Konsumen Ellya Dewi; Dety Mulyanti
Jurnal Riset dan Inovasi Manajemen Vol. 1 No. 2 (2023): Mei : Jurnal Riset dan Inovasi Manajemen
Publisher : Universitas Katolik Widya Karya Malang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59581/jrim-widyakarya.v1i2.189

Abstract

In the marketing concept, one way to achieve company goals is to know what are the needs and desires of consumers or target markets and how to provide the satisfaction expected by consumers / buyers effectively and efficiently. So that companies that apply marketing concepts need to pay attention to consumer behavior and factors that influence buyer decisions. This literature review aims to find out what factors influence the decision making made by consumers in buying a product. Based on the formulation of the article, results and discussions reviewed and discussed in this article, it can be concluded that there are many factors that influence consumer decisions to buy including product prices, product quality both from the product itself and its services, product promotion, location, social status and family.
Praktik MSDM Inovatif dalam Upaya Pembentukan Leadership Bench di PT. Sinergi Kawan Abadi Budi Satrio Wibowo; Vip Paramarta; Abiyyu Purnanda; Nindi Elis; Ellya Dewi
Jurnal Manajemen dan Ekonomi Kreatif Vol. 1 No. 3 (2023): Juli : Jurnal Manajemen dan Ekonomi Kreatif
Publisher : Universitas Kristen Indonesia Toraja

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.59024/jumek.v1i3.119

Abstract

Developing a global leadership bench by advancing human resource management is an important concern for the Company to achieve a sustainable competitive advantage. Therefore, the main objective of this paper is to emphasize the role of transformational leadership of line managers in developing leadership competencies, with theoretical support from transformational leadership theory. For the above purposes, data was collected using a questionnaire and it was found that there is a large influence of line manager transformational leadership in the development of human resource management
Strategi Pencegahan dan Pengendalian Infeksi yang Efektif dalam Upaya Peningkatan Keselamatan dan Kesehatan Kerja Rumah Sakit (Studi Kasus pada Rumah Sakit X di Bandung ) Ellya Dewi; Asnar, Etty Sofia Mariati; Paramarta, Vip; Kosasih, Kosasih
Jurnal Ners Vol. 9 No. 3 (2025): JULI
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jn.v9i3.45937

Abstract

Pelayanan kesehatan yang bermutu menjadi perhatian utama dengan meningkatkan keselamatan dan kesehatan kerja rumah sakit. Rumah Sakit X Bandung menghadapi tantangan dalam efektivitas strategi pencegahan dan pengendalian infeksi untuk meningkatkan keselamatan dan kesehatan kerja rumah sakit. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan metode studi kasus, triangulasi sumber, dan analisis data NVivo 12 Plus. Data dikumpulkan melalui wawancara, observasi, dan dokumentasi. Hasil pembahasan: ditemukan bahwa keselamatan dan kesehatan kerja rumah sakit (K3RS) serta pelaksanaan Pencegahan dan Pengendalian Infeksi (PPI) memiliki hubungan erat, dengan berbagai kendala yang perlu diatasi melalui strategi peningkatan SDM, digitalisasi sistem pencatatan, serta optimalisasi kebijakan sterilisasi rumah sakit. Implementasi strategi ini akan membantu meningkatkan kualitas keselamatan dan kesehatan kerja serta efektivitas program pengendalian infeksi di rumah sakit. Kesimpulan: Rumah Sakit X Bandung telah mengimplementasikan berbagai strategi dalam meningkatkan K3RS melalui strategi PPI yang efektif dengan penguatan beberapa kendala yang ditemukan.