Anggraini, Latifah
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Kemampuan Menghubungkan Bilangan dengan Lambang Bilangan Melalui APE TV Pintar pada Siswa Kelompok A TK LKMD Sidorukun Gresik Anggraini, Latifah; Amal, Azizah; Marhamah, Ainun
Jurnal Profesi Kependidikan Vol 4, No 2 OKT (2023)
Publisher : Jurnal Profesi Kependidikan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Tujuan pembuatan karya ilmiah ini secara umum adalah meningkatkan kemampuan menghubungkan bilangan dengan lambang bilangan melalui APE TV Pintar pada siswa kelompok A di TK LKMD Sidorukun Gresik. Obyek dari penelitian adalah anak kelompok A TK LKMD Sidorukun Gresik sebanyak 16 anak. Karya ilmiah ini dilakukan bersamaan dengan pelaksanaan perbaikan pembelajaran, hasil perbaikan pembelajaran siklus I menunjukkan tidak semua kegiatan yang direncanakan berjalan sesuai harapan guru. Pada kegiatan menghubungkan gambar benda/bintang dengan lambang bilangannya belum dikuasai oleh anak. Dari 16 anak sebanyak 12 anak atau 50% anak belum mampu menghubungkan gambar atau binatang dengan lambang bilangannnya. Untuk itu perlu dialakukan perbaikan pembelajaran sikuls II. Hasil dari pelaksanaan perbaikan pembelajaran siklus II menunjukkan bahwa 80% anak mampu melakukan perintah guru tanpa bimbingan dan hanya 20% anak yang mampu melakukan perintah guru dengan sekali bimbingan.Kata Kunci: Menghubungkan Bilangan dengan Lambang Bilangan, APE TV Pintar