Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Analisis Penerapan Syariah Accounting pada Penyusunan Laporan Keuangan Perusahaan JSY Relevansinya atas PSAK Syariah No. 401 Maulana, Ridwan; Sindi; Wita Sri Rahayu; Saepul Anwar
Karimah Tauhid Vol. 3 No. 8 (2024): Karimah Tauhid
Publisher : Universitas Djuanda

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.30997/karimahtauhid.v3i8.14651

Abstract

Dalam perekonomian yang berkembang pesat, penerapan prinsip akuntansi syariah menjadi sangat penting bagi badan usaha yang berkomitmen pada nilai-nilai Islam. Penyusunan laporan keuangan perusahaan JSY dan relevansinya atas PSAK Syariah no. 401, yaitu perusahaan asuransi yang berkomitmen pada prinsip akuntansi syariah. Penelitian ini memiliki tujuan untuk menelaah sejauh mana perusahaan JYS telah menerapkan prinsip akuntansi syariah dalam praktiknya. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi literatur dengan menganalisis informasi dari berbagai sumber. Hasil analisis menunjukkan bahwa perusahaan JSY telah menerapkan prinsip akuntansi syariah dalam praktiknya. Perusahaan JSY telah mematuhi seluruh ketentuan yang diatur dalam PSAK 401 yang meliputi penyajian laporan keuangan, pengakuan dan pengungkapan transaksi syariah, serta penyajian kewajiban zakat dan dana kebajikan. Tidak ditemukan perbedaan yang signifikan dalam penyusunan laporan keuangan perusahaan JSY terkait PSAK 401.
Optimalisasi Pemanfaatan E-Commerce dan Media Sosial dalam Transformasi Bisnis UMKM Tradisional di Desa Sumur Batu Yoyok Priyo Hutomo; Rachmat gunawan; Chandra Ayu Pramestidewi; Muhamad Rizki Ramdani; Siti Sonia; Wita Sri Rahayu; Hamdun Hamdun; Muhamad Azmi
SEWAGATI: Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia Vol. 4 No. 4 (2025): Desember: Jurnal Pengabdian Masyarakat Indonesia
Publisher : BADAN PENERBIT STIEPARI PRESS

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.56910/sewagati.v4i4.3406

Abstract

The development of digital technology has presented new opportunities for Micro, Small, and Medium Enterprises (MSMEs) to enhance their competitiveness and business sustainability. However, traditional MSMEs in Sumur Batu Village still face limitations in product branding and the effective utilization of e-commerce and social media for marketing and business transformation. Through this Community Service Program (PKM), students and local communities have collaborated to provide solutions grounded in humanitarian values, by empowering MSME actors through mentorship, training, and applicable knowledge transfer. This effort not only focuses on the technological aspect but also builds self-confidence, independence, and solidarity among business owners and the village community. The results of the activity show an increase in the digital understanding and skills of the MSME actors, which is expected to drive local economic sustainability while strengthening social bonds. Thus, optimizing the use of e-commerce and social media is not merely a business transformation, but also a humanitarian movement to create shared prosperity.