Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Hypnoteaching Method for Developing Students' Humility Attitude in Islamic Education Learning Hamida, Wanda; Maknin, Nur Afifah Khurin
JIE (Journal of Islamic Education) Vol. 9 No. 2 (2024): JIE: (Journal of Islamic Education) July-December
Publisher : Sekolah Tinggi Ilmu Tarbiyah (STIT) Muhammadiyah Bangil in collaboration with Letiges & Association of Muslim Community in ASEAN (AMCA)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.52615/jie.v9i2.422

Abstract

Islamic education primarily aims to instil moral values in students, with tawadhu' being a key emphasized aspect, representing humility and respect in interpersonal interactions. However, in practice, many students struggle to embody the virtue of tawadhu'. This research aims to bridge this gap by examining students' respect for teachers within the context of Islamic Education at SMA Surya Buana Malang. Specifically, this study explores using hypnoteaching methods to enhance students' understanding and practice of tawadhu' towards their educators. Employing a qualitative approach, this research involved students from class X at SMA Surya Buana Malang. Data collection methods included interviews and questionnaire surveys to assess the development of Students’ Humility traits following the implementation of hypnoteaching. The findings indicate that integrating hypnoteaching into instructional practices positively impacts the cultivation of students' humility. Students showed increased motivation to practice tawadhu’ daily and a deeper understanding of its importance. Additionally, they reported improved attitudes towards others, displaying greater humility and a willingness to learn from their peers.
Desain dan Analisis Algoritma Kuantifikasi pada Pengembangan Deteksi Otomatis Telur Strongyle untuk Diagnosis Helminthiasis Hamida, Wanda; Arif, Ridi; Wibowo, Bagas Dwi Suryo; Erlangga, Wishnu Kusumo Agung
Jurnal Veteriner dan Biomedis Vol. 3 No. 1 (2025): Maret
Publisher : Sekolah Kedokteran Hewan dan Biomedis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.29244/jvetbiomed.3.1.51-57.

Abstract

Infeksi cacing nematoda parasit sering menyebabkan kerugian bagi peternak karena sifatnya laten dan berjalan kronis. Beberapa kerugian ditimbulkan diantaranya adalah ternak mengalami gastroenteritis, anemia hingga kematian. Salah satu jenis infeksi paling umum adalah dari nematoda strongyle. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan metode cepat dan akurat dalam identifikasi dan kuantifikasi jumlah telur cacing tipe strongyle dengan algoritma YOLO. Melalui sistem tersebut diharapkan dapat menghemat waktu dalam mengidentifikasi, menghitung jumlah telur strongyle, dan meminimalisir kesalahan perhitungan sehingga diagnosis strongylidosis lebih efisien dilakukan. Metode penelitian yang digunakan yaitu pengambilan gambar telur strongyle hasil pemeriksaan laboratorium yang digunakan sebagai data set training. Data tersebut kemudian digunakan sebagai database training ke algoritma YOLO. Pengembangan algoritma dilakukan bersama PT. Voxeu Digital Kreatif sebagai mitra penelitian. Uji identifikasi menggunakan 233 gambar sampel dengan hasil analisis mendapatkan nilai precision 98,23%, recall 90,19% dan mAP50 96,32%. Uji kuantifikasi menggunakan 800 gambar yang berasal dari 16 sampel kemudian dibagi menjadi 2 data kelompok. Kelompok 1 mempunyai nilai akurasi 36,67% dan RMSE 5,35. Kelompok 2 mempunyai nilai akurasi 67,05% dan RMSE 2,37. Algoritma YOLO dapat digunakan untuk identifikasi dan kuantifikasi telur tipe strongyle secara otomatis sehingga nantinya dapat dimanfaatkan oleh laboran atau dokter hewan dalam membantu mendiagnosis helminthiasis.