Ulya, Hafifati
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Dampak Gadget Terhadap Perkembangan Emosional Pada Anak Usia 6-7 Tahun Di Ujung Gading Jalan JawaJorong Brastagi Pasaman Barat Ulya, Hafifati; Saridewi, Saridewi
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 6 No. 2 (2022): Agustus 2022
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v6i2.3981

Abstract

Dampak gadget ini sangat signifikan dalam perkembangan emosional anak usia 6-7 tahun, maka perlunya pengawasan dari orang tua anakdalam penggunaan gadget. Penelitian ini bertujuan untuk menjelaskan dampak penggunaan gadget terhadap perkembangan emosional anak usia dini. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh gadget terhadap interaksi sosial pada anak usia dini ternyata memberikan dampak negatif. Seringnya anak usia dini berinteraksi dengan gadget dan juga dunia maya mempengaruhi daya pikir anak terhadap sesuatu diluar hal tersebut. Perkembangan emosional anak ini bisa dipengaruhi salah satunya gadget karena anak yang menggunakannya salah, tidak dipergunakan dengan baik dan orang tua yang tidak bisa mengontrol waktu untuk anak bermain gadget.