Sagita, Yonna
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Ukuran Perusahaan dan Perputaran Aset Pengaruhnya terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Sub Sektor Plastik dan Kemasan di Indonesia Sagita, Yonna; Roza, Seflidiana; Yeni, Afni
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 8 No. 2 (2024)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh ukuran perusahaan dan perputaran aset terhadap struktur modal pada sub sektor plastik dan kemasan yang terdaftar di bursa efek Indonesia periode 2019-2022, menggunakan metode kuantitatif dengan jenis penelitian korelasi, sampel yang digunakan sebanyak 11 perusahaan dengan 44 laporan keuangan tahunan. Metode pengumpulan data menggunakan Teknik purposive sampling, sedangkan teknik analisis data menggunakan uji deskriptif, uji asumsi klasik, analisis regresi liner berganda, koefisien determinasi (R²), dan uji hipotesis. Berdasarkan hasil penelitian menunjukkan bahwa secara parsial ukuran perusahaan berpengaruh terhadap struktur modal dengan nilai Sig.0,001<0,05. Selanjutanya secara parsial perputaran aset berpengaruh terhadap struktur modal dengan nilai Sig.0,000<0,05. Sedangkan secara simultan ukuran perusahaan dan perputaran asset berpengaruh terhadap struktur modal dengan nilai fhitung 10,923>3,22 dan nilai Sig 0,000. Adapun besarnya pengaruh ukuran Perusahaan dan perputaran asset terhadap struktur modal adalah 34,8%.