Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Strategi Pemanfaatan Media Sosial sebagai Sarana Pemasaran Digital Produk Studio Kode Kautsar , Imam
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penggunaan media sosial sebagai sarana pemasaran digital produk Studio Kode. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Wawancara dilakukan kepada pengelola dan konsumen/siswa Studio Kode. Hasil penelitian adalah Strategi pemasaran digital produk Studio Kode dengan memanfaatkan media sosial menggunakan 3 jenis media sosial yaitu: Facebook, Instagram, dan LinkedIn. Penggunaan media sosial tersebut bertujuan membangun kredibilitas, menarik pelanggan potensial, membangun relasi, membagi konten yang informatif, dan berpartisipasi dalam kelompok dan komunitas online. Adapun kendala yang dihadapi oleh Studio Kode dalam pemanfaatan media sosial sebagai sarana pemasaran online adalah: Adanya penipuan, harapan yang tidak sesuai calon konsumen, pelayanan yang kurang maksimal, gangguan layanan karena jaringan internet yang kurang baik.
Strategi Pemanfaatan Media Sosial sebagai Sarana Pemasaran Digital Produk Studio Kode Kautsar , Imam
Jurnal Web Informatika Teknologi Vol. 6 No. 1 (2021): Jurnal Web Informatika Teknologi (J-WIT)
Publisher : LPPM STMIK WIT

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini membahas tentang penggunaan media sosial sebagai sarana pemasaran digital produk Studio Kode. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kualitatif dengan pendekatan deskriptif. Wawancara dilakukan kepada pengelola dan konsumen/siswa Studio Kode. Hasil penelitian adalah Strategi pemasaran digital produk Studio Kode dengan memanfaatkan media sosial menggunakan 3 jenis media sosial yaitu: Facebook, Instagram, dan LinkedIn. Penggunaan media sosial tersebut bertujuan membangun kredibilitas, menarik pelanggan potensial, membangun relasi, membagi konten yang informatif, dan berpartisipasi dalam kelompok dan komunitas online. Adapun kendala yang dihadapi oleh Studio Kode dalam pemanfaatan media sosial sebagai sarana pemasaran online adalah: Adanya penipuan, harapan yang tidak sesuai calon konsumen, pelayanan yang kurang maksimal, gangguan layanan karena jaringan internet yang kurang baik.