Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

INTEGRASI TEORI SISTEM KELUARGA SALVADOR MINUCHIN TERHADAP POTENSI IBADAH HAJI SEBAGAI PONDASI KEHARMONISAN RUMAH TANGGA Kurniawan, M Rafli; Sugitanata, Arif; Aminah, Siti
Multazam : Jurnal Manajemen Haji dan Umrah Vol. 4 No. 1 (2024): Multazam : Jurnal Manajemen Haji dan Umrah
Publisher : Institut Agama Islam Negeri Metro

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.32332/multazam.v4i1.9350

Abstract

This study examines the significance of the Hajj pilgrimage on the spiritual life and domestic life of Muslims. Utilizing qualitative research with an extensive literature review based on reliable data sources, including books, journals, and verified websites, it features an in-depth analysis grounded in Salvador Minuchin’s Family Systems Theory. This theory emphasizes a system in which interactions and relationship structures among family members impact individual behaviour and the overall psychological health of the family. The findings indicate that the Hajj pilgrimage is a continuation of a long tradition predating Prophet Muhammad, emphasizing its role as a manifestation of submission to Allah and a communal expression of gratitude, thereby forming an integral part of the fifth pillar of Islam. On another note, the Hajj also catalyzes strengthening family ties and facilitates both personal and communal spiritual rejuvenation. It is evidenced by how the Hajj contributes to enhancing family harmony, reaffirming Islamic values such as compassion and loyalty, aiding in conflict resolution, and fostering simplicity and tolerance. In relation to Minuchin’s theory, this study illustrates how shared experiences of the Hajj can lead to the restructuring of family roles and improved interpersonal relationships, thereby promoting family cohesion. Therefore, this research identifies that the Hajj extends beyond its religious obligations, functioning as a profound investment in family stability and harmony. The study offers new insights into how the Hajj can be leveraged to support harmony and stability in Muslim family life, suggesting policies and practices that can maximize the spiritual and relational benefits of the pilgrimage.
Dampak Return On Assets (ROA), Return On Equity (ROE) dan Earning Per Share (EPS) terhadap Valuasi Saham (Analisis pada PT Mayora Indah Tbk untuk Periode 2018-2022) Suswita, Choffifah Dhea; Adinda, T Hanifah; Indrawati, Siti Jempa; Kurniawan, M Rafli
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 1 (2025)
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i1.25381

Abstract

Penelitian tujuannya untuk menganalisa dampak ROA, ROE dan EPS kepada harga saham PT Mayora Indah Tbk tahun 2018-2022. Data yang dipakai berasal dari annual report yang telah diaudit dan diuji menggunakan analisis regresi linier berganda dengan SPSS 21. Hasil penelitian memperlihatkan jika secara parsial maupun simultan, ROA, ROE, dan EPS tidak mempunyai dampak signifikan kepada harga saham. Kontribusi ketiga variabel ini hanya sebesar 20%, sedangkan 80% sisanya didampaki oleh faktor eksternal. Temuan ini memperlihatkan pentingnya mempertimbangkan variabel eksternal dalam penilaian saham.
Pengaruh Penggunaan E-Wallet terhadap Pengelolaan Keuangan Pada Mahasiswa Akuntansi Suswita, Choffifah Dhea; Adinda, T Hanifah; Indrawati, Siti Jempa; Kurniawan, M Rafli; Pujia, Dede Puspa
Jurnal Pendidikan Tambusai Vol. 9 No. 2 (2025): Agustus
Publisher : LPPM Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai, Riau, Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jptam.v9i2.30858

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh penggunaan E-Wallet terhadap pengelolaan keuangan mahasiswa akuntansi di Universitas Tangerang Raya. Metode yang digunakan adalah kuantitatif deskriptif dengan teknik survei menggunakan kuesioner kepada 142 mahasiswa. Hasil analisis menunjukkan bahwa terdapat pengaruh positif dan signifikan antara penggunaan E-Wallet dengan perilaku pengelolaan keuangan mahasiswa. E-Wallet memberikan kemudahan dalam mencatat pengeluaran dan meningkatkan kesadaran dalam mengatur keuangan pribadi. Oleh karena itu, penggunaan E-Wallet dapat menjadi alat bantu yang efektif dalam meningkatkan manajemen keuangan mahasiswa secara digital.