Sule, Sri Meylana
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Penggunaan Multimedia Pembelajaran Interaktif Berbantuan Android Terhadap Kemampuan Pemecahan Masalah Matematika Siswa Pada Materi Lingkaran Di Kelas VIII SMP Negeri 2 Suwawa Sule, Sri Meylana; Ismail, Sumarno; Pauweni, Khardiyawan A.Y
JEMS: Jurnal Edukasi Matematika dan Sains Vol. 12 No. 1 (2024)
Publisher : Universitas PGRI Madiun

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.25273/jems.v12i1.17464

Abstract

Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pengunaan multimedia pembelajaran interaktif berbantuan android terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa pada materi lingkaran. Metode penelitian ini adalah penelitian eksperimen. Desain penelitian yang digunakan adalah  pretest-posttes control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas VIII SMP Negeri 2 Suwawa tahun ajaran 2022/2023 yang berjumlah 100 orang dan tersebar di 4 kelas. Pengambilan sampel dilakukan dengan teknik random sampling terpilih kelas VIII-1 sebagai kelas eksperimen dan VIII-2 sebagai kelas kontrol.  Dengan teknik pengumpulan data yaitu pemberian tes kemampuan pemecahan masalah berbentuk essay. Analisis inferensial dilakukan dengan menggunakan uji ANAKOVA. Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat pengaruh yang signifikan pada penggunaan multimedia interaktif berbantuan android terhadap kemampuan pemecahan masalah matematika siswa