Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

ANALISIS PENGGUNAAN MEDIA SOSIAL TERHADAP KESEHATAN MENTAL REMAJA MASJID DI BINTARO Andri Febrian Nugraha; Nasichah, Nasichah; Fahrus Sholeh; Mohammad Zaqwani Al-Ghifari
Medic Nutricia : Jurnal Ilmu Kesehatan Vol. 1 No. 5 (2024): Medic Nutricia : Jurnal Ilmu Kesehatan
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa Institute

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.5455/nutricia.v1i5.1550

Abstract

Teknologi mengubah peradaban sosial. Selama dua dekade terakhir, kualitas, kuantitas, dan kegunaan media sosial meningkat secara sporadis. Faktanya, masih sedikit bukti adanya hubungan sebab akibat. Penggunaan media sosial dan internet yang berlebihan mempunyai dampak positif dan negatif, terutama pada generasi muda dan pelajar. Usia ini rentan mengalami gangguan kesehatan jiwa sehingga menimbulkan kerugian kesehatan dan ekonomi. Oleh karena itu, penting untuk memperhatikan kesehatan mental remaja akibat kecanduan media sosial yang berlebihan. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh media sosial terhadap kesehatan remaja Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif yaitu pendekatan penelitian observasi wawancara mendalam dan dokumentasi Teknik Analisis data menggunakan interpretasikan data non-numerik menjadi sebuah informasi.
Analisis Komunikasi Penerimaan Aktif Melalui Dakwah Media Tiktok Bella Salsa Risnawati; Nasichah Nasichah; Mohammad Zaqwani Al-Ghifari
Jurnal Ilmiah Dan Karya Mahasiswa Vol. 1 No. 3 (2023): JUNI : JURNAL ILMIAH DAN KARYA MAHASISWA
Publisher : Institut Teknologi dan Bisnis (ITB) Semarang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54066/jikma.v1i3.453

Abstract

Dakwah is also one of the content that is interested in the media Tiktok. TikTok has now appeared a lot of content in the form of lectures and discussions. In the consumption of the content of the message communication will be divided into two: active participant and not. This research using qualitative research methods is a way to find a deep understanding of the symptoms of fact or reality. A total of 20 participants were asked for testimonies and opinions through interviews that were conducted either directly or indirectly. The results of the subsequent interviews are reviewed and analyzed based on theories related to the research. The results of the research found that communicators have become active recipients in receiving preaching content through touch media.