ABSTRAKDengan melihat peluang yang ada langkah awal yang ditempuh oleh pengusaha menentukan lokasi tempat usahanya. Faktor lokasi merupakan hal penting bagi usahanya. bahwa ciri umum lokasi yang baik untuk usaha jasa makanan misalnya bertempat dekat lokasi penduduk, dekat kompleks perkantoran, dekat suatu tempat hiburan atau tempat lain yang harus diperhatikan dalam memilih lokasi yang tepat bagi suatu usaha jasa makanan Penelitian termasuk jenis penelitian survey dilakukan pada populasi besar maupun kecil, data yang diperlukan adalah dari sampel yang diambil dari populasi t, sehingga kejadian-kejadian relatif, distribusi, hubungan- hubungan antar variabel sosiologis maupun psikologis.Metode data diperoleh melalui kuesioner, cara pengumpulan data dengan memberikan daftar pertanyaan kepada responden untuk diisi, dan wawancara, yaitu metode pengumpulan data dengan cara bertanya langsung dengan respondenHipotesis pertama yang menyatakan bahwa faktor pendapatan (X1), lokasi (X2), pelayanan (X3), selera (X4), kebersihan (X5), rekreasi (X6) dan harga (X7), berpengaruh secara signifikan terhadap perilaku konsumen pada warung pecel lele di jalan Kimaja Bandar Lampung diterima. Artinya bila faktor pendapatan (X1), lokasi (X2), pelayanan (X3), selera (X4), kebersihan (X5), rekreasi (X6) dan harga (X7) semakin meningkat maka perilaku konsumenBerdasar kesimpulan diatas, selanjutnya dapat diusulkan saran yang diharapkan akan bermanfaat bagi warung pecel lele di sepanjang jalan Kimaja yang berkaitan dengan peningkatan faktor – faktor pendapatan (X1), lokasi (X2), pelayanan (X3), selera (X4), kebersihan (X5), rekreasi (X6) dan harga (X7) untuk menumbuhkan Perilaku konsumen Langkah yang dilakukan selalu meningkatkan kualitas produk dengan menggunakan bahan-bahan yang halal dan menambah variasi Kata Kunci: Perilaku konsumen, Lokasi, dan Penjualan