Abdoussalaam, Harith
Unknown Affiliation

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Phenomenologi Agama Abdoussalaam, Harith
Al-Jami'ah: Journal of Islamic Studies No 23 (1980)
Publisher : Al-Jami'ah Research Centre

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/ajis.1980.023.55-66

Abstract

Phenomenologi agama, dalam Bahasa Inggris Phenomenology of religion, dalam Bahasa Jerman Religiansphanomenologie, dan dalam Bahasa Belanda Godsdiensfenomenologie. Nama ini sering dipakai oleh para sarjana continental, dalam artian benua Eropah, dalam studi yang disebut Perbandingan Agama atau yang secara sematik Studi Perbandingan Agama. Selanjutnya Perbandingan Agama atau studi Perbandingan Agama ini dikalangan sarjana yang berminat mempelajari Agama-agama Bernama Sejarah Agama-agama. Dalam hal ini ada dua dasar pertimbangan  pemberian nama Sejarah Agama-agama ini. Pertimbangan pertama  adalah merupakan hasil keputusan salah satu kongresnya yang membentuk sebuah perhimpunan Internasional yang Bernama  “Interternasional Association for the History of Religion” yang dalam Bahasa Indonesia lebih kurang “Perhimpunan Sejarah Agama-agama Internasional”. Pertimbangan lain adalah tidak begitu mudah menterjemahkan ungkapan Bahasa Jerman Religionswissenschaft ke dalam bahas Inggris. Para sarjana memaksakan penggunaan ungkapan History of Religions, Sejarah Agama-agama, dalam artian yang paling luas. Dalam ungkapan atau istilah ini mencakup bukan saja sejarah tetapi juga studi perbandingan agama, morphologi agama dan Phenomenologi agama. Oleh karena itu dalam proses perkembangannya kemudian sejarah Agama-agama ini telah diakui sebagai salah satu cabang ilmu pengetahuaan.Add to Phrasebook No word lists for Malay → Indonesian... Create a new word list...Copy
Gerardus van der Leeuw (Sebagai Seorang Theoloog Dan Phenomenoloog) Abdoussalaam, Harith
Al-Jami'ah: Journal of Islamic Studies No 31 (1984)
Publisher : Al-Jami'ah Research Centre

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.14421/ajis.1984.032.37-53

Abstract

Data biografi dan aktifisnya. Gerardus van der Leeuw dilahirkan pada tanggal 19 Maret 1980 di kotaDen Haag, Negeri Belanda. Putera Sulung Gerardus van der Leeuw Senior, seorang collectant dan diaken Nederlands Hervormde Kark (Gereja Harvormde Belanda) di Den Haag. Setelah tamat sekolah dasar dia melanjutkan belajar pada Stedelijk Haags Gymnasium dari tahun 1902 sampai 1908. Gymnasium tersebut didirikan tahun 1832 dan pada waktu itu direkturnya dr. Th van Aalit. Dan diantara para gurunya antara lain: Dr. A.J Barnouw, Edward B. kostar dan dr. E.F. Korsmann. Dan diantara teman teman sebayanya pada waktu itu antara lain P.J. van Eijck (yang kemudian menjadi Guru besar dalam studi Grafika di Universitas Groningen), Martinus Nijhiff (seorang penyair), Victor van Vriesland (seorang author) dan Alexander Loundon (seorang diplomat). Juga berkenan dengan H.C. Rukma yang kemudian menjadi Guru besar dalam psiater dan neurologi di Universitas Utrecht.