Safa Choirunnisa, Dinara
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

DUKUNGAN SOSIAL SEBAGAI PREDIKTOR KESEJAHTERAAN PSIKOLOGIS PADA MAHASISWA YANG BEKERJA Safa Choirunnisa, Dinara; L. Mangundjaya, Wustari
EZRA SCIENCE BULLETIN Vol. 2 No. 2 (2024): July-December 2024
Publisher : Kirana Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.58526/ezrasciencebulletin.v2i2.154

Abstract

Penelitian ini mengkaji dukungan sosial sebagai prediktor kesejahteraan psikologis pada mahasiswa yang bekerja. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menentukan apakah dukungan sosial dapat memprediksi kesejahteraan psikologis, dengan melibatkan 210 mahasiswa sebagai responden. Metode yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan analisis regresi linear sederhana. Pengumpulan data dilakukan secara online melalui Google Form. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dukungan sosial berpengaruh terhadap kesejahteraan psikologis sebesar 79,3%, dengan 20,7% lainnya dipengaruhi oleh faktor-faktor lain yang tidak dijelaskan dalam penelitian ini. Berdasarkan hasil penelitian ini, yang menunjukkan bahwa dukungan sosial dapat memprediksi kesejahteraan psikologis mahasiswa, diharapkan berbagai kegiatan di perguruan tinggi dan tempat kerja dapat mengembangkan program dukungan sosial khusus untuk mahasiswa yang bekerja. Penelitian ini diharapkan memberikan masukan mengenai pentingnya dukungan sosial dalam meningkatkan kesejahteraan psikologis di kalangan mahasiswa yang bekerja.