Binanggal, Rinny
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengaruh Insentif, Promosi Jabatan dan Profesionalisme terhadap Kepuasan Kerja karyawan pada Murex Dive Resort: Effect Of Incentives, Job Promotions And Proffesionalism On Employee Job Satisfaction At Murex Dive Resort Binanggal, Rinny; Bernhard Tewal; Agus S. Soegoto
Jurnal LPPM Bidang EkoSosBudKum (Ekonomi,Sosial,Budaya, dan Hukum) Vol. 8 No. 2 (2024): Jurnal LPPM Bidang EkoSosBudKum (Ekonomi, Sosial, Budaya, dan Hukum)
Publisher : Universitas Sam Ratulangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh insentif, promosi jabatan dan profesionalisme terhadap kepuasan kerja karyawan pada Murex Dive Resort. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif, sampel dalam penelitian ini berjumlah 55 responden yang di ambil dengan cara purposive sampling pada karyawan Murex Dive Resort. Pengumpulan data menggunakan kuesioner yang diolah menggunakan aplikasi SmartPLS Berdasarkan hasil penelitian yang didapatkan, Insentif berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan karyawan Murex Dive Resort. Promosi Jabatan berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan Murex Dive Resort. Profesionalisme berpengaruh positif tidak signifikan terhadap kepuasan kerja karyawan Murex Dive Resort.