Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Penerapan Pembelajaran Berdiferensiasi pada Pelajaran IPAS untuk Meningkatkan Pemahaman Kognitif Peserta Didik Kelas IV Sekolah Dasar Safitri, Dela Afianti; Listiani, Ivayuni; Nurmaningsih, Eka Rahayu
MARAS : Jurnal Penelitian Multidisiplin Vol. 2 No. 3 (2024): MARAS : Jurnal Penelitian Multidisiplin, September 2024
Publisher : Lumbung Pare Cendekia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.60126/maras.v2i3.453

Abstract

Pendekatan pembelajaran berdiferensiasi adalah penyesuaian pembelajaran yang disesuaikan dengan minat, maupun gaya belajar yang dimiliki oleh masing–masing peserta didik, serta sesuai dengan kemampuan peserta didik masing–masing sehingga dapat meningkatkan pemahaman kognitif peserta didik yang akan dengan mudah mencapai tujuan pembelajaran yang telah ditetapkan. Penyusunana artikel ini guna mengetahui penerapan pembelajaran berdiferensiasi terhadap pemehaman kognitif peserta didik kelas IV. Jenis penelitian ini adalah Penelitian Tindakan kelas (PTK). Subyek penelitian yaitu peserta didik kelas IV SDN Kejuron Kota Madiun. Instrumen berupa tes unjuk kerja hasil pemahaman kognitif dan observasi. Hasil penelitian menunjukkan presentase ketuntasan pemahaman kognitif peserta didik sebanyak 92%. Dengan ini dapat disimpulkan bahwa pendekatan pembelajaran berdiferensiasi dapat meningkatkan pemahaman kognitif peserta didik kelas IV pada mata pelajaran IPAS materi fungsi dan bagian–bagian tumbuhan.
PENERAPAN PEMBELAJARAN CULTURALLY RESPONSIVE TEACHING BERBANTU MEDIA ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN PEMAHAMAN KOGNITIF SISWA Mutiara Nirwana, Elok; Listiyani, Ivayuni; Nurmaningsih, Eka Rahayu
Pendas : Jurnal Ilmiah Pendidikan Dasar Vol. 9 No. 04 (2024): Volume 09, Nomor 04, Desember 2024
Publisher : Program Studi Pendidikan Guru Sekolah Dasar FKIP Universitas Pasundan

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.23969/jp.v9i04.18135

Abstract

This research is motivated by the diversity of cultures, ethnicities and habits of students in this era of globalization which makes many students have many characters and habits in the present. Many also forget local culture because they often use foreign products so that they do not understand the culture of Indonesian products. This study aims to improve students' cognitive understanding using the culturally responsive teaching (CRT) model assisted by snake and ladder game media in the subject of science on Indonesian product material. The subjects in this study were grade V students with a total of 6 students. The data collection tools used were assessment rubrics and evaluation sheets. The results of the study showed that the average value and cognitive understanding of students before the action was 65.83 only in the sufficient category, in cycle I it increased to 77.5 in the good category and in cycle II it increased significantly to 88.33 in the very good category.