Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Pengenalan Metode Belajar Bahasa Inggris di SMKN 3 Bengkulu Selatan Kanti Aldino Hadi; Uci Purnama Sari; Yeni Meylani
Journal Of Human And Education (JAHE) Vol. 4 No. 4 (2024): Journal Of Human And Education (JAHE)
Publisher : Universitas Pahlawan Tuanku Tambusai

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31004/jh.v4i4.1181

Abstract

Kegiatan pengabdian masyarakat dilaksanakan di SMKN 3 Bengkulu Selatan. Tujuan dari pengabdian ini adalah untuk membantu anak remaja yang mengalami kesulitan dalam memahami bahasa inggris. Dalam pembelajaran bahasa inggris suatu konsep akan dipahami dan diingat oleh siswa apabila direncanakan dengan baik, dirancang dengan baik dan disajikan dengan cara yang menarik. Manfaat belajar inggris dalam kehidupan sehari-hari salah satunya adalah untuk teknologi, kita dapat bersosialisasi dengan masyarakat luas, sebagai penambah wawasan dan pengetahuan kita akan berbagai bahasa dunia, karena bahasa inggris adalah bahasa ibu ketiga yang paling banyak dituturkan seluruh dunia, setelah bahasa mandarin dan bahasa spanyol. Diharapkan mampu berinteraksi serta dapat memberikan konstribusi positif kepada masyarakat. Kata Kunci: Pengabdian, Metode, Bahasa Inggris