Claim Missing Document
Check
Articles

Found 5 Documents
Search

PRINCIPLES OF FINANCIAL MANAGEMENT: OPERATIONAL LEVERAGE AND FINANCIAL LEVERAGE Muhammad Haekal Yunus; Ni Komang Septia Noriska; Hartati, Sri; Devia Septyani
INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMIC LITERATURE Vol. 2 No. 11 (2024): November
Publisher : Adisam Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Understanding and mastering the principles of financial management is not only the key to success in running a business, but also very vital in our personal lives. In this world full of uncertainty, the ability to manage finances wisely can determine financial stability in the future. With good financial management, companies can allocate expenditure and income funds appropriately. Understanding the principles of operational leverage and financial leverage is very important in financial management. Both can be used to maximize profits, but also carry risks that need to be managed properly. With the right strategy, companies can use leverage to achieve their financial goals. In financial management, leverage is an important concept used to increase the company's profit potential. The utilization of fixed costs in the business's cost structure is associated with operational leverage. Leverage in finance is the process of using debt to fund a company's operations and assets. The performance of the business as a whole may be impacted by these two interrelated forms of leverage. Nevertheless, the amalgamation of these two categories of leverage can also increase risk, so financial managers need to be careful in planning the company's cost and financing structure.
INVESTMENT DECISION ANALYSIS: ASSESSMENT OF INVESTMENT RISK CRITERIA AND MEASUREMENT Ni Komang Septia Noriska; Hartati, Sri; Damarjati Ruseka, Fahmi
INTERNATIONAL JOURNAL OF ECONOMIC LITERATURE Vol. 2 No. 12 (2024): December
Publisher : Adisam Publisher

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Criteria assessment and risk measurement are key elements in an effective investment decision-making process. These two aspects complement each other and provide a strong foundation for making rational, balanced investment decisions that are in line with the company's strategic objectives. Investment criteria assessment includes factors such as potential returns, liquidity, duration, and alignment with the company's strategic objectives. Criteria assessment provides a strong basis for evaluating the feasibility of an investment, while risk measurement ensures that the risks taken can be managed in accordance with the company's risk tolerance. The combination of these two approaches allows companies to make more rational, balanced investment decisions that support sustainable growth. Effective implementation of criteria assessment and risk measurement has a positive impact on financial performance, increasing return on investment, maintaining financial stability, and strengthening stakeholder trust. This study contributes to a deeper understanding of the importance of criteria assessment and risk measurement in investment decision-making, as well as providing practical guidance for companies in improving the quality of their investment decisions amidst the ever-evolving market dynamics.
PENGARUH KEGIATAN LITERASI TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI EMAS STUDI KASUS PADA PT PEGADAIAN CABANG COKRONEGARAN Anggita Qory Novila; Ni Komang Septia Noriska
Journal of Social and Economics Research Vol 6 No 2 (2024): JSER, December 2024
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54783/jser.v6i2.655

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kegiatan literasi terhadap keputusan masyarakat untuk investasi emas melalui produk cicil emas PT Pegadaian Cabang Cokronegaran. Studi kasus dalam penelitian ini adalah masyarakat di Kota Solo yang telah mengikuti kegiatan literasi PT Pegadaian Cabang Cokronegaran. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Pada penelitian yang dilakukan oleh peneliti menggunakan desain penelitian dengan metode survei melalui kuesioner. Responden dalam penelitian ini adalah masyarakat di Kota Solo yang telah mengikuti kegiatan literasi PT Pegadaian sebanyak 35 responden yang diperoleh dari pengumpulan data melalui kuesioner. Pada penelitian ini menggunakan teknik analisis data yaitu analisis regresi linier sederhana. Hasil analisis data diperoleh persamaan garis linier Y = 7,449 + 0,681X. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan, diperoleh hasil bahwa kegiatan literasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi emas dengan nilai 0,681 dan nilai signifikansi sebesar 0,000. Hasil perhitungan untuk R2 diperoleh sebesar 0,604 yang artinya 60,4% keputusan investasi emas dipengaruhi oleh kegiatan literasi. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa variabel Keputusan Investasi Emas (Y) dipengaruhi oleh variabel Kegiatan Literasi (X) secara positif.
PENGARUH KEGIATAN LITERASI TERHADAP KEPUTUSAN INVESTASI EMAS STUDI KASUS PADA PT PEGADAIAN CABANG COKRONEGARAN Anggita Qory Novila; Ni Komang Septia Noriska
Journal of Social and Economics Research Vol 6 No 2 (2024): JSER, December 2024
Publisher : Ikatan Dosen Menulis

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.54783/jser.v6i2.655

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kegiatan literasi terhadap keputusan masyarakat untuk investasi emas melalui produk cicil emas PT Pegadaian Cabang Cokronegaran. Studi kasus dalam penelitian ini adalah masyarakat di Kota Solo yang telah mengikuti kegiatan literasi PT Pegadaian Cabang Cokronegaran. Metode penelitian ini menggunakan pendekatan kuantitatif dengan metode survei. Pada penelitian yang dilakukan oleh peneliti menggunakan desain penelitian dengan metode survei melalui kuesioner. Responden dalam penelitian ini adalah masyarakat di Kota Solo yang telah mengikuti kegiatan literasi PT Pegadaian sebanyak 35 responden yang diperoleh dari pengumpulan data melalui kuesioner. Pada penelitian ini menggunakan teknik analisis data yaitu analisis regresi linier sederhana. Hasil analisis data diperoleh persamaan garis linier Y = 7,449 + 0,681X. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan, diperoleh hasil bahwa kegiatan literasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap keputusan investasi emas dengan nilai 0,681 dan nilai signifikansi sebesar 0,000. Hasil perhitungan untuk R2 diperoleh sebesar 0,604 yang artinya 60,4% keputusan investasi emas dipengaruhi oleh kegiatan literasi. Berdasarkan hasil analisis dapat disimpulkan bahwa variabel Keputusan Investasi Emas (Y) dipengaruhi oleh variabel Kegiatan Literasi (X) secara positif.
EFEKTIVITAS PROGRAM PENDANAAN USAHA MIKRO DAN USAHA KECIL (PUMK) TERHADAP KINERJA UMK BINAAN PT ANGKASA PURA I ADI SOEMARMO ZhenHaydar Raffly Aulia Bachtiar; Ni Komang Septia Noriska
Jurnal Manajemen Bisnis dan Terapan Vol. 1 No. 2 (2023): MEISTER Juli 2023
Publisher : This journal is published by the Vocational School of Universitas Sebelas Maret.

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.20961/meister.v1i2.750

Abstract

Kontribusi dan peran UMKM sebagai penggerak ekonomi negara sangat diperlukan dalam penyerapan tenaga kerja sampai dengan angka Produk Domestik Bruto (PDB). Data menunjukkan kontribusi UMKM terhadap PDB sebesar 60,5% dan 96,9% pada penyerapan tenaga kerja. Kedua persentase tersebut termasuk tinggi namun pada dua dekade terakhir, peran UMKM tidak signifikan karena keterbatasan pembiayaan atau modal. Maka dari itu peran pemerintah dalam Program Pendanaan Usaha Mikro dan Usaha Kecil merupakan bentuk tanggung jawab sosial dan lingkungan yang mempunyai tujuan untuk meningkatkan kinerja UMK agar lebih tangguh dan mandiri. Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis dan mengevaluasi kembali efektivitas program pendanaan UMK (PUMK) terhadap kinerja UMK binaan PT Angkasa Pura I Adi Soemarmo. Penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan teknik kuesioner, wawancara, dan observasi. Adapun yang menjadi objek pada penelitian ini adalah UMK binaan PT Angkasa Pura I Adi Soemarmo. Dari penelitian ini menunjukan bahwa variabel efektivitas PUMK berpengaruh terhadap kinerja UMK binaan PT Angkasa Pura I Adi Soemarmo.