Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

Prototype of IoT-based Clothes Drying Control System Jayakrista, Suriandi; Wowiling, Rolty Glendy
Journal of Computer Engineering, Electronics and Information Technology Vol 3, No 1 (2024): COELITE: Volume 3, Issue 1, 2024
Publisher : Universitas Pendidikan Indonesia

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.17509/coelite.v3i1.68360

Abstract

The recent climate change has caused instability in seasonal transitions, consequently complicating weather predictions especially in rainy seasons. This situation presents several challenges, particularly in the context of outdoor clothes drying, especially when the house is left empty or there is no one inside. Moreover, public clothes washers use the same place for different types of clothes and use chemicals that often damage clothes. This can be prevented by washing at home. Hence, there is a need for automated clothes drying device when rain detected. Our prototype utilizes a raindrop sensor, infrared thermometer MLX90614, and implements the Internet of Things (IoT) that employs a telegram bot for monitoring and control, thus enabling the avoidance of weather instability effects on clothes drying, ensuring clothes are dried automatically when it's not raining. Functional software testing results indicate the device operates effectively, though in hardware there are still issues with the stability of motor movement, which will be addressed in further research stemming from this article.
Digitalisasi Warta Jemaat Gereja Pantekosta di Indonesia Hermon Asabri dengan Website HTML5 Wowiling, Rolty Glendy
DEDICATIO: Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat Vol. 5 No. 1 (2024): Juni
Publisher : Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LP2M) IAKN Manado

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Peningkatan digitalisasi telah mempengaruhi berbagai aspek kehidupan, termasuk di lingkungan keagamaan. Penelitian ini membahas implementasi digitalisasi di Gereja Pantekosta di Indonesia jemaat Hermon Asabri, dengan fokus pada transformasi dari sistem konvensional menjadi penggunaan teknologi dalam menampilkan serangkaian kegiatan gereja (warta jemaat). Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan wawancara dan survei untuk mengumpulkan persepsi dan pengalaman dari anggota jemaat terkait digitalisasi warta. Temuan menunjukkan bahwa penerapan teknologi dalam menyebarkan informasi gerejawi telah menghasilkan peningkatan aksesibilitas, keterbukaan, dan keterlibatan anggota jemaat. Keterbukaan terhadap platform digital memungkinkan warta jemaat dapat disampaikan secara lebih efektif, responsif, dan tepat waktu. Namun, tantangan seperti kecukupan akses teknologi, keamanan informasi, dan adaptasi terhadap perubahan budaya juga muncul selama proses digitalisasi ini. Hasil dari penelitian ini memberikan pemahaman yang lebih baik tentang peran teknologi dalam menyebarkan informasi kegiatan keagamaan dan interaksi di dalam komunitas gereja. Implikasi praktis dari temuan ini adalah pentingnya penyesuaian strategi komunikasi dalam mengadopsi teknologi yang mendukung pertumbuhan dan keberlanjutan jemaat di era digital.