Ageng Sudarna, Muhammad Dimas
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

SISTEM INFORMASI PROFIL PERUSAHAAN BERBASIS WEBSITE MENGGUNAKAN LARAVEL 8 Nugraha, Joshua; Ageng Sudarna, Muhammad Dimas; Moeis, Dikwan
Jurnal Rekayasa Sistem Informasi dan Teknologi Vol. 2 No. 1 (2024): Agustus
Publisher : Yayasan Nuraini Ibrahim Mandiri

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.70248/jrsit.v2i1.852

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan sistem informasi profil perusahaan berbasis website menggunakan kerangka kerja Laravel 8. Tujuan utama dari penelitian ini adalah merancang dan mengimplementasikan aplikasi web yang memungkinkan perusahaan menyajikan informasi secara efektif dan interaktif kepada publik. Pengembangan perangkat lunak berbasis web ini mengeksplorasi fitur-fitur Laravel 8 dalam membangun sistem yang andal, dinamis, dan responsif. Metode penelitian yang digunakan adalah metode waterfall, yang meliputi tahap analisis, desain, implementasi, pengujian, dan pemeliharaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan Laravel 8 dalam pengembangan sistem informasi profil perusahaan berbasis website memberikan solusi yang efisien dan efektif untuk memenuhi kebutuhan komunikasi dan informasi perusahaan di era digital. Simpulan dari penelitian ini adalah bahwa Laravel 8 merupakan kerangka kerja yang dapat diandalkan untuk membangun aplikasi web yang sesuai dengan kebutuhan perusahaan dalam menyajikan profil mereka secara online. Kata Kunci: Sistem Informasi, Profil Perusahaan, Website, Laravel 8, Pengembangan Web