Ishak A. Paramma
SDN Raulo Parigi Gowa Sulawesi Selatan

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

Peningkatan Aktifitas dan Hasil Belajar IPA Peserta Didik dengan Variasi Metode Pembelajaran pada Model Discovery Learning di Kelas VII-4 SMPN 26 Makassar Nurjannah H. Samsidi; Nurhayati B; Ishak A. Paramma; Sitti Marliyah
JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN Vol. 6 No. 2 (2024): JURNAL PEMIKIRAN DAN PENGEMBANGAN PEMBELAJARAN (JP-3)
Publisher : RAYHAN INTERMEDIA

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31970/pendidikan.v6i2.1250

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian tindakan kelas yang bertujuan untuk meningkatkan aktiitas dan hasil belajar IPA peserta didik kelas VII-4 pada materi interaksi makhluk hidup dan pencemaran lingkungan melalui variasi metode pembelajaran pada model discovery learnig. Subjek penelitian ini adalah peserta didik kelas VII-4 SMPN 26 Makassar sebanyak 33 orang. Penelitian ini dilaksanakan 2 siklus dengan masing-masing siklus sebanyak 2 pertemuan. Setiap pertemuan terdiri atas 3 tahap yaitu perencanaan, pelaksanaan, refleksi dan tindaklanjut. Berdasarkan hasil penelitian yang diperoleh, persentase keaktifan peserta didik pada siklus 1 sebesar 75%, kemudaian meningkat di siklus II menjadi 81%. Kemudian pada ketuntasan hasil belajar peserta didik secara klasikal juga mengalami peningkatan dari siklus I sebanyak 75% kemudian meningkat di siklus II menjadi 89%. Maka dapat disimpulkan bahwa terdapat peningkatan aktivitas peserta didik dalam kegiatan pembelaajran di setiap siklusnya, terdapat peningkatan hasil belajar kognitif peserta didik kelas VII-4 pada materi interaksi makhluk hidup dan pencemaran lingkungan melalui variasi metode pembelajaran pada model pembelajaran Discovery Learning.