Zalva Maurilla
Universitas Telkom

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENERAPAN THE BALANCE SCORECARD UNTUK MENGUKUR PENILAIAN KINERJA DENGAN METODE AHP PADA APARTEMEN CROWN COURT EXECUTIVE CONDOMINIUM Arif Kuswanto; Zalva Maurilla
Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING) Vol 7 No 5 (2024): Journal of Economic, Bussines and Accounting (COSTING)
Publisher : Institut Penelitian Matematika, Komputer, Keperawatan, Pendidikan dan Ekonomi (IPM2KPE)

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.31539/costing.v7i5.12353

Abstract

Apartemen merupakan tempat tinggal modern yang menjadi salah satu daya tarik untuk kalangan muda yang sedang bekerja di kota-kota besar. Meskipun demikian tidak semua apartemen memiliki keadaan finansial dan operasional yang baik di setiap tahunnya, maka dari itu perlu diadakan evaluasi secara menyeluruh. The Balance Scorecard dapat menjadi suatu solusi untuk mengatasi hal tersebut. Metode yang dipakai dalam penelitian ini adalah KPI dan perhitungan pembobotan AHP. Tujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui penerapan dan pengimplementasian metode The Balance Scorecard terhadap apartemen Crown Court Executive Condominium serta mengetahui apabila terdapat target atau rencana baru yang akan dihasilkan setelah dilakukannya pengukuran KPI. Pencapaian KPI yang terbanyak akan berpengaruh terhadap pemberian insentif.