. Mukhirah
Program Studi Pendidikan Kesejahteraan Keluarga FKIP Universitas Syiah Kuala

Published : 2 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 2 Documents
Search

PEWARNAAN MOTIF BATIK ACEH DARI MEDIA BAHAN ALAM KULIT BAWANG MERAH Juliani Pasca Zumarnis; . Mukhirah; Rosmala Dewi
Jurnal Busana & Budaya Vol 2, No 1 (2022): Edisi April
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKBatik telah menjadi salah satu seni yang dituangkan pada kain dengan motif yang memiliki arti sesuai kekhasannya. Awalnya batik hanya menggunakan pewarna alami dari alam, seiring berjalannya perkembangan ilmu dan teknologi pewarna batik sudah berkembang dari pewarna sintetis yang mudah didapatkan. Pada penelitian ini peneliti membuat pewarna alami dari kulit bawang merah yang diolah dan diaplikasikan pada bahan tekstil dengan teknik batik. Adapun tujuan dari penelitian ini adalah membuat pewarna tekstil alami yang didapatkan dari kulit bawang merah, diaplikasikan pada bahan tekstil dengan teknik pembatikan, dan untuk mengetahui tingkat kesukaan/respon responden terhadap pewarnaan alami. Penelitian ini menggunakan metode penelitian pengembangan (RD) dengan pendekatan kualitatif. Subjek dalam penelitian ini yaitu siswa kelas XI Kriya Tekstil SMK Negeri 1 Masjid Raya sebagai sampel penelitian. Teknik pengumpulan data yaitu dengan studi kepustakaan, observasi, dokumentasi, dan angket. Dari hasil analisis data responden memberikan tanggapan positif terhadap pewarnaan dari bahan alami kulit bawang merah yang diaplikasikan pada bahan tekstil dengan teknik batik. Penelitian menciptakan produk yaitu sehelai kain yang berukuran 210105 cm dengan sentuhan motif batik Aceh. Langkah-langkah dalam pembuatan pewarna alami yang diaplikasikan pada tekstil dengan teknik batik yaitu diawali dengan menyiapkan segala alat dan bahan, membuat pewarna alami dengan proses ekstraksi perebusan, membuat desain motif batik, menyiapkan kain untuk pengaplikasian pewarna alami, memindahkan desain pada kain, proses mencanting, proses pewarnaan, proses fiksasi dan proses pejemuran. Hasil analisis tanggapan responden 91% responden menyatakan sangat suka dan suka dari hasil penelitian yaitu kain batik motif Aceh dengan pewarnaan alamiKata Kunci : Pewarnaan Bahan Alam, Motif Batik Aceh, Kulit Bawang Merah. ABSTRACTBatik has become one of the arts on cloth with motifs that have meaning according to their peculiarities. Initially batik only used natural dyes from nature, as the development of science and technology, batik dyes have developed from synthetic dyes that are easily obtained. In this study, researchers made natural dyes from onion skins which were processed and applied to textile materials using batik techniques. The purpose of this research is to make natural textile dyes obtained from the skin of shallots, applied to textile materials with batik techniques, and to determine the level of preference/response of respondents to natural coloring. This research uses development research (RD) method with a qualitative approach. The subjects in this study were students of class XI Textile Crafts at SMK Negeri 1 Masjid Raya as the research sample. Data collection techniques are literature study, observation, documentation, and questionnaires. From the results of data analysis, respondents gave positive responses to the coloring of natural ingredients of onion skin which was applied to textile materials with batik techniques. The research created a product, namely a piece of cloth measuring 210105 cm with a touch of Acehnese batik motifs. The steps in making natural dyes that are applied to textiles using batik techniques are starting with preparing all the tools and materials, making natural dyes with a boiling extraction process, making batik motif designs, preparing fabrics for applying natural dyes, transferring designs to fabrics, embroidering process. , coloring process, fixation process and drying process. The results of the analysis of respondents 91% of respondents stated that they really liked and liked the results of the study, namely Acehnese batik cloth with natural coloring.Keywords: Natural Material Coloring, Aceh Batik Motif, Shallot Skin.
EFEKTIVITAS MODEL PEMBELAJARAN TUTOR SEBAYA PADA PEMBUATAN POLA DASAR WANITA DEWASA MATA PELAJARAN DASAR POLA DI SMK NEGERI 3 BANDA ACEH 2017 Triana Adhita Rizki; . Mukhirah; Rosmala Dewi
Jurnal Busana & Budaya Vol 1, No 2 (2021): Edisi Oktober
Publisher : Universitas Syiah Kuala

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

ABSTRAKModel Pembelajaran tutor sebaya adalah salah satu upaya dalam mengatasai permasalahan pembelajaran dasar pola di kelas X BS 5 SMK Negeri 3 Banda Aceh. Penelitian ini bertujuan Untuk mengetahui aktivitas guru dan siswa dalam meningkatkan hasil belajar dan prestasi belajar siswa kelas X BS 5 dengan menerapkan model pembelajaran tutor sebaya pada Mata Pelajaran Dasar Pola. Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis Penelitian Tindakan Kelas (PTK). Subjek penelitian ini adalah siswa kelas X BS 5 SMK Negeri 3 Banda Aceh yang berjumlah 28 orang. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan tes dan observasi. Data observasi aktivitas guru dan siswa dianalisa secara deskriptif dengan skor rata-rata. Data hasil observasi hasil belajar siswa dan prestasi belajar siswa, dianalisa dengan mendeskripsikan kegiatan guru dan siswa selama kegiatan pembelajaran berlangsung. Data tes hasil belajar siswa dianalisa dengan menggunakan tingkat ketuntasan individual dan klasikal. Hasil penelitian menunjukkan Siklus I Hasil Belajar 16 siswa (18%) kategori baik, 6 siswa (21%) hasil belajarnya cukup, dan 6 siswa yang hasil belajarnya kurang. Aktivitas guru dan siswa mendapat skor rata-rata 3,5 (88%) kategori baik, dan Hasil belajar siswa yang tuntas 5 orang dengan nilai rata-rata 39,83 secara klasikal (18%). Pada siklus II Hasil belajar 28 siswa (90%) kategori baik, 2 siswa (14%) kategori cukup, dan 0% dengan kategori kurang. aktivitas guru dan siswa mendapat skor rata-rata 5,10 (93%) kategori baik sekali. Hasil belajar siswa yang tuntas 28 orang dar total keseluruhan 28 orang dengan nilai rata-rata 88 secara klasikal (90%). Dengan demikian hipotesis di terima (H). Model pembelajaran tutor sebaya dapat mengatasi permasalahan yang dihadapi siswa dalam pembelajaran dasar pola.Kata Kunci : Tutor Sebaya, Hasil Belajar dan Prestasi Belajar, Dasar Pola EFFECTIVENESS OF LEARNING TUTOR MODEL BECOMING IN MAKING BASIC PATTERN OF ADULT WOMEN BASIC LESSONS PATTERN IN SMK NEGERI 3 BANDA ACEHABSTRACTPeer tutoring learning model is one of the efforts to overcome the problems in the classroom learning the basic pattern of X BS 5 SMK Negeri 3 Banda Aceh. This study aims to determine the activities of teachers and students in improving learning outcomes and student achievement of class X BS 5 by applying peer tutoring learning model in Subjects Basic Patterns. This research uses qualitative approach with Classroom Action Research type (PTK). The subjects of this study are the students of class X BS 5 SMK Negeri 3 Banda Aceh, amounting to 28 people. Technique of collecting data is done by test and observation. Observation data of teacher and student activity were analyzed descriptively with mean score. Data of observation result of student learning result and student achievement, analyzed by describing activity of teacher and student during learning activity take place. The test data of students' learning outcomes were analyzed using individual and classical mastery. The results showed that the first cycle of learning result 16 students (18%) good category, 6 students (21%) enough learning result, and 6 students whose learning result is less. The activity of teachers and students scored an average of 3.5 (88%) good category, and the result of student learning that complete 5 people with average value 39,83 in classical (18%). In the second cycle Student learning outcomes 28 (90%) good category, 2 students (14%) enough category, and 0% with less category. Teacher activity and students got an average score of 5.10 (93%) excellent category. Student learning outcomes completed 28 people out of a total of 28 people with an average grade 88 in class (90%). Thus the hypothesis is received (H). Peer tutor learning model can overcome the problems faced by students in basic learning patterns.Keywords: Peer Tutor, Learning Outcomes and Learning Achievement, Basic Patter