Yuningsih Yuningsih
Universitas Setia Budhi Rangkasbitung

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR BUKU SAKU JARIMATIKA UNTUK MENGHITUNG PERKALIAN DASAR Yuningsih Yuningsih; Yadi Heryadi; Dede Kurnia Adiputra
JURNAL PENDIDIKAN DASAR SETIA BUDHI (JPDS) Vol 7 No 1 (2023): Jurnal Pendidikan Dasar Setiabudhi
Publisher : Universitas Setia Budhi Rangkasbitung

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Matematika sebagai mata pelajaran yang dianggap sulit oleh peserta didik maka dari iru penelitian ini bertujuan untuk mengembangkan bahan ajar buku saku jarimatika untuk menghitung perkalian dasar pada anak kelas 3 SDIT Insantama, agar siswa lebih mudah menghitung perkalian dasar pada pembelajaran matematika sehingga pembelajaran matematika terasa menyenangkan. Penelitian yang dilakukan oleh peneliti yaitu menggunakan metode peneliyian dan pengembangan ( RnD) dengan model pengembangan 4D yaitu; Define, Design, Development, Disseminate. Pengembangan yang dilakukan menggunakan tujuh tahapan yaitu; potensi dan masaah, pengumpulan data, desain produk, validasi produk, revisi produk, uji coba produk, dan revidi produk. Bahan ajar buku saku jarimatika yang telah dikembangkan telah diujikan melalui angket validasi media dengan penilaian rata-rata 95% dan validasi materi dengan penilaian rata-rata 91,6% keduanya dengan kategori sangat layak, Uji coba dengan penilaian pendidik dengan nilai rata-rata 97,5% dengan kategori sangat Layak. Hal ini menunjukan bahwa bahan ajar buku saku jarimatika ini layak digunakan sebagai bahan ajar untuk memudahkan siswa menghitung perkalian dasar pada pembelajaran matematika.