Salsabila, Lyra Agusta
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

PERAN UMKM PEMBUATAN MAKANAN RINGAN DAN INOVASI PRODUK TERHADAP PENAMBAHAN PENDAPATAN EKONOMI MASYARAKAT DI KOTA BEKASI Fairuz, Zahra Putri; Salsabila, Lyra Agusta; Zahra, Syaqina Lailatul; Ayuni, Ayuni; Saridawati, Saridawati
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 9 No. 10 (2024): Musytari : Neraca Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v9i10.6708

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis peran Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) dalam produksi camilan serta pengaruh inovasi produk terhadap peningkatan perekonomian masyarakat di Kota Bekasi. Metode yang diterapkan adalah kualitatif deskriptif dengan pengumpulan data yang dilakukan melalui wawancara dan observasi langsung. Penelitian mengungkapkan bahwa UMKM berperan penting dalam mendorong perekonomian lokal. dengan menciptakan lapangan kerja dan memperkaya keragaman kuliner. Inovasi produk, termasuk pengembangan varian baru dan kemasan menarik, terbukti meningkatkan daya tarik pasar dan penjualan, dengan rata-rata peningkatan bulanan antara 30-50% setelah peluncuran produk baru. Penelitian yang dilakukan ini mampu mengidentifikasi sebagai rintangan yang harus dilalui UMKM, dalam hal ini adalah akses modal maupun persaingan pasar. Temuan ini menunjukkan pentingnya dukungan kebijakan untuk pengembangan UMKM guna meningkatkan kesejahteraan masyarakat. This research aims to analyze the role of Micro, Small and Medium Enterprises (MSME) in making snacks and the impact of product innovation on improving the community economy in Bekasi City. The study utilizes a descriptive qualitative approach, gathering data via interviews and direct observation. Findings indicate that MSMEs play an important role in the local economy by generating employment and enhancing culinary diversity. Product innovation, including the development of new variants and attractive packaging, is proven to increase market appeal and sales, with an average monthly increase of between 30-50% after the launch of a new product. This research also identifies challenges faced by MSME, such as access to capital and market competition. These findings show the importance of policy support for the development of MSME to improve community welfare..