Desmaresya Giovanni
Unknown Affiliation

Published : 1 Documents Claim Missing Document
Claim Missing Document
Check
Articles

Found 1 Documents
Search

ANALISIS STRATEGI PEMASARAN UNTUK MENINGKATKAN DAYA SAING UMKM (STUDI PADA AYAM GEPREK SAN-SAN DI UNIVERSITAS BANDAR LAMPUNG) Aisyah Syafitri; Desmaresya Giovanni; Yona Tri Anggraini
Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi Vol. 13 No. 2 (2024): Musytari : Jurnal Manajemen, Akuntansi, dan Ekonomi
Publisher : Cahaya Ilmu Bangsa

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.8734/musytari.v13i2.9399

Abstract

Studi berikut tujuannya guna menganalisa strategi pemasaran yang dapat meningkatkan daya saing UMKM melalui studi kasus di Ayam Geprek San-San di Universitas Bandar Lampung. Dalam menghadapi persaingan yang kian ketat di antara para pelaku bisnis, UMKM dihadapkan pada tantangan untuk berinovasi dan beradaptasi guna mempertahankan keberlangsungan usaha. Metode penelitian yang diterapkan ialah deskriptif kualitatif melalui pendekatan wawancara, observasi, serta pengumpulan dokumen. Perolehan analisis membuktikkan bahwasannya Ayam Geprek San-San memiliki keunggulan dalam kualitas produk dan lokasi yang strategis, namun menghadapi kelemahan dalam efektivitas promosi. Melalui analisis SWOT, penelitian ini merekomendasikan strategi pemasaran yang fokus dalam menaikkan kualitas pelayanan serta promosi yang begitu agresif untuk menarik pelanggan dan memperluas pangsa pasar. Dengan implementasi strategi pemasaran yang tepat, diharapkan Ayam Geprek San-San dapat meningkatkan daya saingnya di pasar UMKM.