Claim Missing Document
Check
Articles

Found 3 Documents
Search

PERSPEKTIF GLOBAL TENTANG KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA TINJAUAN BIBLIOMETRIK Allisa Madepera; Nur Robiah Nofikusumawati Peni
Nabla Dewantara: Jurnal Pendidikan Matematika Vol. 9 No. 2 (2024): Nabla Dewantara: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : FKIP Universitas Tamansiswa Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan informasi berkaitan dengan tren penelitian global tentang topik kesulitan belajar matematika karena belum tersedianya penelitian bibliomterik berkaitan dengan topik tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan merujuk pada artikel dan prosiding internasional pada basis data Dimensions dari rentang tahun 1985 hingga 2024. Dalam penelitian ini Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-Analyses (PRISMA) dijadikan acuan pada setiap langkah yang digunakan. Untuk menampilkan tren terbaru dalam topik kesulitan belajar matematika, dalam penelitian ini menggunakan aplikasi VOSviewer. Temuan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa topik penelitian “kesulitan belajar matematika” akan menjadi tren global di masa yang akan datang. Artikel karya Utami dan Cahyono yang berjudul Study At Home: Analisis Kesulitan Belajar Matematika Pada Proses Pembelajaran Daring dapat dijadikan referensi karena menjadi artikel yang paling sering dirujuk pada topik penelitian ini. Selanjutnya, bidang penelitian yang paling relevan dengan topik ini adalah Bidang Education. Pada network visualization terbaru menampilkan 184 istilah, 10 klaster, 2612 tautan. Istilah yang paling populer dalam penelitian saat ini pada hasil overlay visualization yaitu siswa SD, materi bangun datar dan materi FPB KPK. Hasil dari density visualization menampilkan bahwa harapan untuk penelitian yang akan datang dengan topik kesulitan belajar matematika dapat dikaitkan dengan contextual learning, place value, times student, qualitative descriptive, mathematical concept dan algorithms application karena masih jarang digunakan. Berdasarkan informasi tren dan inovasi yang telah didapatkan dalam penelitian ini, peneliti memberikan rekomendasi untuk mengaitkan topik kesulitan belajar matematika dengan topik yang memiliki tingkat visualisasi tidak jenuh untuk penelitian yang akan datang. Kata Kunci: Analisis Bibliometrik, Dimensions, Kesulitan Belajar Matematika, VOSviewer
ANALISIS BIBLIOMETRIK TREN GLOBAL KOMUNIKASI MATEMATIKA DALAM PENDIDIKAN (1995-2023) Allisa Madepera; Suparman, Suparman
TRANSFORMASI Vol 8 No 1 (2024): TRANSFORMASI: Jurnal Pendidikan Matematika dan Matematika
Publisher : Pendidikan Matematika FMIPA Universitas PGRI Banyuwangi

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar | DOI: 10.36526/tr.v8i1.3781

Abstract

This research aims to provide information related to global research trends on mathematical communication. A bibliometric study was used to see the development of international articles on mathematical communication from 1995 to 2023 through the Dimensions database. This research uses a bibliometric analysis method through the flow diagram stages of Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-Analyses. The results of this research show that mathematical communication is still a topic of interest for research, with the article entitled “There is more to discourse than meets the ears: Looking at thinking as communicating to learn more about mathematical learning” by Anna Sfard being the article with the most citations. The most articles in the SDGs are in the field of quality education, while the AIP Conference Proceedings is the publication that contains the most mathematical communication topics. Apart from that, it is also known that Yus Mochamad Cholily is the writer with the highest productivity on the topic of mathematical communication. The terms related to mathematical communication that are most popular in research are: cognitive style, PJBL, linear equations and mathematical expression. As for future research, it is hoped that there will be a link between mathematical communication with: emotional intelligence, PjBL and initial ability. The results of the co-authorship analysis show that there is one largest cluster containing eight authors. These results can be the basis for developing further research related to mathematical communication.
PERSPEKTIF GLOBAL TENTANG KESULITAN BELAJAR MATEMATIKA TINJAUAN BIBLIOMETRIK Allisa Madepera; Nur Robiah Nofikusumawati Peni
Nabla Dewantara: Jurnal Pendidikan Matematika Vol. 9 No. 2 (2024): Nabla Dewantara: Jurnal Pendidikan Matematika
Publisher : FKIP Universitas Tamansiswa Palembang

Show Abstract | Download Original | Original Source | Check in Google Scholar

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk menyajikan informasi berkaitan dengan tren penelitian global tentang topik kesulitan belajar matematika karena belum tersedianya penelitian bibliomterik berkaitan dengan topik tersebut. Penelitian ini dilakukan dengan merujuk pada artikel dan prosiding internasional pada basis data Dimensions dari rentang tahun 1985 hingga 2024. Dalam penelitian ini Preferred Reporting Items for Systematic Reviews and Meta-Analyses (PRISMA) dijadikan acuan pada setiap langkah yang digunakan. Untuk menampilkan tren terbaru dalam topik kesulitan belajar matematika, dalam penelitian ini menggunakan aplikasi VOSviewer. Temuan dalam penelitian ini menunjukkan bahwa topik penelitian “kesulitan belajar matematika” akan menjadi tren global di masa yang akan datang. Artikel karya Utami dan Cahyono yang berjudul Study At Home: Analisis Kesulitan Belajar Matematika Pada Proses Pembelajaran Daring dapat dijadikan referensi karena menjadi artikel yang paling sering dirujuk pada topik penelitian ini. Selanjutnya, bidang penelitian yang paling relevan dengan topik ini adalah Bidang Education. Pada network visualization terbaru menampilkan 184 istilah, 10 klaster, 2612 tautan. Istilah yang paling populer dalam penelitian saat ini pada hasil overlay visualization yaitu siswa SD, materi bangun datar dan materi FPB KPK. Hasil dari density visualization menampilkan bahwa harapan untuk penelitian yang akan datang dengan topik kesulitan belajar matematika dapat dikaitkan dengan contextual learning, place value, times student, qualitative descriptive, mathematical concept dan algorithms application karena masih jarang digunakan. Berdasarkan informasi tren dan inovasi yang telah didapatkan dalam penelitian ini, peneliti memberikan rekomendasi untuk mengaitkan topik kesulitan belajar matematika dengan topik yang memiliki tingkat visualisasi tidak jenuh untuk penelitian yang akan datang. Kata Kunci: Analisis Bibliometrik, Dimensions, Kesulitan Belajar Matematika, VOSviewer